Surabaya, memorandum.co.id - Stunting pada anak merupakan kondisi gagal tumbuh yang diakibatkan oleh kekurangan gizi kronis. Penyebab Stunting pada Anak Stunting terjadi akibat kurangnya asupan gizi pada anak dalam 1.000 hari pertama kehidupannya, yaitu semenjak anak masih di dalam kandungan hingga berusia 2 tahun. Stunting pada anak bisa disebabkan oleh masalah pada saat kehamilan, persalinan, penyusuan, atau setelahnya, seperti pemberian MPASI yang tidak mencukupi asupan nutrisi. Selain karena nutrisi yang buruk, stunting juga bisa disebabkan oleh pola asuh yang kurang baik serta kebersihan lingkungan yang buruk sehingga anak sering terkena infeksi. Selain mengalami gangguan pertumbuhan, berikut adalah beberapa ciri-ciri stunting pada anak: 1. Mengalami penurunan tingkat kecerdasan, gangguan berbicara, dan kesulitan dalam belajar 2. Memiliki sistem kekebalan tubuh yang rendah, sehingga lebih mudah sakit, terutama akibat penyakit infeksi 3. Berisiko mengalami penyakit diabetes, hipertensi, dan obesitas ketika dewasa nanti. (*/Rdh)
Pentingnya Memahami Stunting pada Anak
Sabtu 22-07-2023,17:27 WIB
Reporter : M Ridho
Editor : M Ridho
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Minggu 25-01-2026,17:01 WIB
Ratusan Desa di Pasuruan Kesulitan Bangun Koperasi Merah Putih
Minggu 25-01-2026,15:30 WIB
Ribuan Rekening Bansos Masih Diblokir, Baru 488 KPM Klarifikasi
Minggu 25-01-2026,15:51 WIB
Gubernur Khofifah Luncurkan SIKAP, Ratusan Sekolah Jatim Jadi Motor Ketahanan Pangan
Minggu 25-01-2026,15:19 WIB
Starting Lineup PSIM Yogyakarta Vs Persebaya Surabaya, Jefferson Silva Jalani Laga Debut
Minggu 25-01-2026,16:04 WIB
Kajari Magetan Diganti, Lidik Perkara Pokkir DPRD Terus Berjalan
Terkini
Senin 26-01-2026,13:44 WIB
30 Personel Polres Kediri Kota Dapat Tanda Kehormatan Satyalancana Pengabdian
Senin 26-01-2026,13:40 WIB
Semangat Generasi Muda di Grand Final Putra Putri Delta Sidoarjo 2026 Berebut Piala Senator Lia Istifhama
Senin 26-01-2026,13:34 WIB
Bazar Ranmor Sesi Pertama, 52 Kendaraan Telah Dikembalikan pada Pemilik Sah
Senin 26-01-2026,13:01 WIB