Surabaya, Memorandum.co.id - Puasa Weton merupakan sebuah tradisi dari kebudayaan Jawa. Puasa Weton umumnya dilakukan untuk memperingati hari kelahiran seseorang, Dibawah ini penjelasan tentang tata cara melakukan puasa weton dan manfaatnya. Puasa Weton atau wetonan biasa dilakukan jika orang yang bersangkutan memiliki hajat atau keinginan yang dianggap penting dan ingin harapannya segera terwujud. Tata Cara dan Manfaat Puasa Weton
- Sebelum puasa, berdoalah di luar rumah dengan menghadap ke arah timur.
- Setelah puasa, berdoalah kembali dengan ucapan syukur karena telah diberi kekuatan untuk melaksanakan puasa tersebut.
- Proses penutupan puasa adalah dengan mandi kembang tujuh rupa atau kembang setaman. Proses mandi dilakukan dengan cara mengguyur air dari kepala hingga kaki.
- Hidangkan makanan berupa tujuh macam jajanan pasar ketika berbuka. Siapkan juga bubur merah putih