Surabaya, memorandum.co.id - Surat Kabar Harian (SKH) Memorandum dan media online memorandum.co.id kembali menggelar acara berbagi takjil di depan kantor Memorandum kawasan Ketintang Surabaya, Senin (17/4/2023). Sejumlah karyawan turun ke jalan membagikan langsung paket takjil ke pengguna jalan yang tengsh melintas di Jalan Ketintang. Dalam acara ini, ratusan takjil yang disediakan ludes dalam beberapa menit saja. Pemimpin Redaksi Memorandum.co.id Sujatmiko mengatakan acara berbagi takjil ini merupakan bentuk kepedulian Memorandum kepada masyarakat. "Kami ingin berbagi kebahagiaan dan lebih peduli ke masyarakat," ujar Sujatmiko. Di lokasi yang sama Direktur memorandum.co.id Yoyok Khayatullah juga turut membagikan takjil ke pengendara mobil dan motor. "Ini merupakan agenda rutin kami setiap Bulan Ramadan. Hari ini merupakan acara bagi takjil ketiga di bulan puasa ini," ujar Yoyok. “Semoga bisa bermanfaat bagi masyarakat yang sedang menjalankan ibadah puasa. InsyAllah kegiatan-kegiatan seperti ini akan terus kami lakukan ke depannya," pungkasnya. Kegiatan bagi takjil ini juga turut dihadiri Komisaris Surat Kabar Harian (SKH) Memorandum Himawan mashuri, Direktur SKH Memorandum Choirul Shodiq, Pemimpin Redaksi Arief Sosiawan serta jajaran pimpinan dan karyawan.(gus)
Memorandum Berbagi Takjil ke Pengguna Jalan
Senin 17-04-2023,18:09 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Kamis 07-11-2024,20:03 WIB
Drama Korea Face Me Siap Mengudara, Pertemukan Detektif dan Dokter Bedah Plastik dalam Genre Thriller
Jumat 08-11-2024,08:45 WIB
Legenda Persebaya Soroti Tidak Banyak Pemain Lokal di Bajol Ijo
Jumat 08-11-2024,01:46 WIB
Persiapan Lawan Persija, Persebaya Kembali Gelar Latihan Pasca Libur
Kamis 07-11-2024,18:38 WIB
Diduga Cemburu, Buser Polres Probolinggo Aniaya Warga
Kamis 07-11-2024,23:38 WIB
Sidang Dugaan Penggelapan Uang CV MMA Rp 12 Miliar, JPU Hadirkan Tiga Saksi Ahli
Terkini
Jumat 08-11-2024,14:25 WIB
Polsek Tarik Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional
Jumat 08-11-2024,14:22 WIB
dr Agung Pastikan Anggota Fraksi Demokrat Solid Ikuti Arahan AHY
Jumat 08-11-2024,14:20 WIB
Persebaya Tidak Ada Agenda Ujicoba di Jeda FIFA Matchday, Munster: Tidak Butuh Tim Liga 2 atau Liga 3
Jumat 08-11-2024,14:17 WIB
Dana Pokir pada Rancangan APBD 2025 Dipangkas, Ketua DPRD Jombang Koordinasi dengan Tim Anggaran
Jumat 08-11-2024,14:13 WIB