Surabaya, Memorandum.co.id - Kodim Tipe A 0831/Surabaya Timur menggelar apel danramil dan babinsa yang dipusatkan di makodim, Selasa (3/12). Kegiatan ini merupakan program komando atas untuk seluruh jajaran satkowil. "Kegiatan ini dalam rangka upaya peningkatan profesionalitas danramil dan babinsa, sehingga dapat lebih siap dalam mengemban dan melaksanakan tugas dan tanggung jawab sebagai satuan komando kewilayahan," ujar Dandim Tipe A Surabaya Timur Letkol Inf Agus Faridianto. Masih menurut Agus, melalui kegiatan ini diharapkan para peserta apel dapat menyerap setiap materi, sehingga mampu menambah pengetahuan dan wawasan. Dandim juga berpesan kepada anggotanya agar bijak dalam menggunakan media sosial, menjauhi penyalahgunaan narkoba, dan menghindari pelanggaran lalu lintas.(tyo/lis)
Tingkatkan Profesionalisme
Rabu 04-12-2019,09:54 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Kamis 28-11-2024,19:31 WIB
Masuk Zona Degradasi, Persebaya Tidak Remehkan Madura United
Kamis 28-11-2024,23:25 WIB
Pernyataan Sikap Tim Pemenangan Paslon BAGUS Pilkada Lamongan 2024
Kamis 28-11-2024,19:23 WIB
BREAKING NEWS: Emperor Spa Surabaya Dilalap Api
Jumat 29-11-2024,14:43 WIB
Kejari Ngawi Tetapkan Mantan Kadindik Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Rp19 Miliar
Kamis 28-11-2024,21:28 WIB
Satreskrim Polres Gresik Amankan Pembunuh Istri di Jawa Tengah, Ini Motifnya
Terkini
Jumat 29-11-2024,15:55 WIB
Wakapolres Lumajang Ucapkan Selamat Hari Kopri Ke-53, Ajak Tingkatkan Profesionalisme
Jumat 29-11-2024,15:42 WIB
Jelang Laga Persebaya Vs Arema FC, Polrestabes Surabaya Siagakan Personel Antisipasi Kerawanan
Jumat 29-11-2024,15:36 WIB
Tasyakuran Brigade Amanah untuk Kemenangan Kota Probolinggo
Jumat 29-11-2024,15:28 WIB
Jumat Curhat di Tenggilis Mejoyo, Warga dan Polisi Saling Bertukar Informasi
Jumat 29-11-2024,15:26 WIB