Petugas membagikan masker kepada masyarakat. Blitar, memorandum.co.id - Antisipasi penyebaran virus Omicron yang belum diketahui kapan berakhirnya dan banyak masyarakat yang tidak memakai masker, Tim Patroli Pamor Keris Polres Blitar masif menggelar Operasi Yustisi penegakan protokol kesehatan (prokes). Dalam kegiatan pada Jumat (25/11) itu dipimpin Ipda Muhdi Susilo. Sementara itu, Kapolres Blitar AKBP Adhitya Panji Anom melalui Kasihumas Iptu Udiyono mengatakan, kegiatan ini dilakukan sebagai upaya pendisiplinan prokes dan juga untuk menjaga dan memelihara situasi kamtibmas khususnya di wilayah hukum Polres Blitar supaya aman dan kondusif. “Tujuan kegiatan ini untuk menerapkan kedisiplinan protokol kesehatan kepada masyarakat, guna mencegah penyebaran Covid-19 yang masih belum diketahui kapan berakhirnya,” terang Udiyono. Udiyono menambahkan, kegiatan ini dilaksanakan rutin setiap hari dan dengan waktu dan lokasi tujuan yang berbeda. Diharapkan dengan kegiatan ini masyarakat lebih mematuhi prokes dan lebih waspada dengan varian baru yaitu omicron. “Kegiatan ini sebagai upaya preventif Polres Blitar dalam harkamtibmas agar tetap kondusif. Selain itu juga untuk mendisiplikan masyarakat dengan cara mengimbau agar selalu mematuhi prokes Covid-19,” tandas Udiyono. (iku/nov)
Cegah Penyebaran Covid-19, Polres Blitar Gencarkan Operasi Yustisi
Jumat 25-11-2022,21:23 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Sabtu 17-01-2026,21:30 WIB
Tabrak PJU, Dump Truck Terbalik di Trowulan Mojokerto, Sopir Meninggal Dunia
Minggu 18-01-2026,09:00 WIB
Bupati Bangkalan Launching Bus Sekolah Gratis, Mudahkan Mobilitas dan Jamin Keselamatan Pelajar
Minggu 18-01-2026,10:43 WIB
IPSI Ponorogo Bertekad Cetak Pesilat Kelas Dunia
Minggu 18-01-2026,08:47 WIB
Hikmah Peringati Isra Mikraj, Siswa SDN Langenharjo 1 Harus Semakin Disiplin
Minggu 18-01-2026,16:34 WIB
Misteri Pembunuhan Wonokusumo Jaya Surabaya, Polisi Sisir Rekaman CCTV
Terkini
Minggu 18-01-2026,19:43 WIB
Ketua Askot PSSI Surabaya Nilai Kualitas Liga Progresif Meningkat Jadi Sinyal Positif Sepakbola
Minggu 18-01-2026,19:42 WIB
CSA Allstar Imbangi WTT Tenaru, Kekompakan Jadi Fondasi Tim Asal Menganti Ini Tetap Solid
Minggu 18-01-2026,19:24 WIB
Kebab Endul Tumbuh Berkelanjutan Lewat Penerapan Zero Waste dan Dukungan LinkUMKM BRI
Minggu 18-01-2026,19:12 WIB
BREAKING NEWS! Arema FC Berduka, Legenda Singo Edan Kuncoro Meninggal Dunia
Minggu 18-01-2026,19:10 WIB