Surabaya, memorandum.co.id - Sebagai rangkaian Hari pahlawan, Babinsa Kelurahan Kandangan Koramil Benowo Serda Supri Riwayadi mengajak generasi muda untuk lebih cinta Tanah Air. Yakni dengan mengecat pot bunga dengan warna merah putih. Selain itu, kegiatan ini juga mengajak generasi muda untuk peduli dengan lingkungan. “Kegiatan ini mencapai dua sasaran, selain menanamkan rasa nasionalisme juga tentang kebersihan lingkungan,” ujar Supri ketika berada di SMPN 61, di Jalan Tengger Raya 2, Kelurahan Kandangan. Sedangkan dalam kegiatan ini melibatkan dua kelas, yakni 7 hingga 9. Nantinya tidak hanya di sekolah tersebut, namun akan dilakukan di beberapa wilayah lainnya. “Jangan pernah lelah untuk menanamkan hal-hal positif pada generasi muda, karena merekalah yang akan meneruskan perjuang untuk menjaga Negara Kesatuan Republik Indonesia,” pungkas dia. (tyo/lis)
Tanamkan Hal Positif Pada Generasi Muda
Selasa 19-11-2019,08:34 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Jumat 04-04-2025,13:48 WIB
Tanah Longsor di Cangar Batu: Polres Batu Rilis Daftar Nama Korban yang Berhasil Dievakuasi
Jumat 04-04-2025,16:49 WIB
Kapolda Jatim Tinjau Pelabuhan ASDP Ketapang Banyuwangi, Pastikan Lalu Lintas Lancar
Jumat 04-04-2025,22:43 WIB
Minyak Telon Lokal Go Global, UMKM Binaan BRI Sukses Ekspor ke Mancanegara
Jumat 04-04-2025,12:30 WIB
Kapolres Bojonegoro Tinjau Arus Balik Lebaran, Pastikan Perjalanan Pemudik Aman-Lancar
Jumat 04-04-2025,14:07 WIB
Sapa Langsung, Kombespol Nanang Beri Kenyamanan Pemudik dan Wisatawan
Terkini
Sabtu 05-04-2025,09:23 WIB
Pastikan Keamanan dan Kenyamanan Wisatawan, Kapolres Jember Turun Langsung Tinjau Destinasi Wisata
Sabtu 05-04-2025,09:18 WIB
Sidak Kantor Pertanahan Surabaya I, Dirjen PPTR Pastikan Masyarakat Mendapatkan Layanan SEHATI dengan Baik
Sabtu 05-04-2025,08:42 WIB
Lonjakan Penumpang Terminal Tawang Alun Jember Capai 35 Persen, Arus Balik Mudik Lebaran 2025 Meningkat
Sabtu 05-04-2025,08:36 WIB
Puncak Arus Balik, Kapolres Bangkalan Turun Langsung Urai Arus Lalin di Tanah Merah
Sabtu 05-04-2025,08:09 WIB