Surabaya, Memorandum.co.id - Di usia ke-77 tahun, Pemprov Jatim bertambah tua dan dewasa. Karena itu, Pemprov Jatim akan tumbuh besar menata kesejahteraan rakyatnya. Wakil ketua DPRD Jatim, Anik Maslachah menjelaskan, pertumbuhan daerah tentu harus ada kesejahteraan, kemakmuran. “Semangat Jatim bangkit, memberikan penyemangat, baik bagi pemerintah dan masyarakat,” tegas Anik Maslacahah. Anik Maslachah menambahkan, tragedi Panjuruhan merupakan kejadian luar biasa, ditengah Jawa Timur mempersiapkan HUT hari jadi. Karena itu, Anik Maslachah yang juga sekretaris DPW PKB Jatim ini, mengaku mendukung langkah gubernur Khofifah Indar Parawansa, untuk lebih menyederhanakan perayaaan HUT ke 77 Pemprov Jatim. “Ini semua pihak merasakan kesedihan, belasungkawa. Sikap gubernur yang reponsif, arif dan bijak. Pesta dirubah memberikan pelayanan bantuan pada keluarga korban, dan perawatan korban luka luka tragedi Kanjuruhan,” tegas Anik Maslachah. Disampaikan Anik Maslachah, dalam beberapa survay bahwa angka bahagia warga Jatim cukup tinggi. Karena itu, politisi Nahdliyin ini, bisa mendorong Gubernur dan Wagub Jatim bisa mencapai visi misinya yang tertuang dalam RPJM, sebagaimana 11 IKU bisa tercapai. “Kepemimpinan gubernur/wagub Jatim tinggal 1 tahun lagi. Kami mendorong agar bisa mewujudkan nawacita,” kata dia. Di tengah pandemi covid, gubernur mampu menurunkan angka kemiskinan. Ekonomi mampu tumbuh positif, inflasi mulai naik. Jatim bisa stabil pertumbunan ekonomi menjadi catatan positif. “Saya yakin gubernur/wagub melakukan itu. Kekompakan Forkompimda Jatim menjafi salah satu kunci bisa meningkatkan pertumbuhan ekonomi, dan kesejahtetaan rakyat,” tutup Khofifah. (day)
HUT ke-77, Pemprov Jatim Semakin Tumbuh Dewasa
Rabu 12-10-2022,10:32 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 20-01-2026,08:39 WIB
Evolusi Karier Natkeni: Dari Lulusan Cumlaude ITS hingga Top 16 Miss Indonesia
Selasa 20-01-2026,08:18 WIB
Dua Kasus yang Ditengarai Umar Faruq Dibunuh di Wonokusumo Jaya Surabaya
Selasa 20-01-2026,12:27 WIB
Ada Motif Asmara di Balik Pembunuhan Wonokusumo Jaya
Selasa 20-01-2026,13:41 WIB
Geger! Warga Asemrowo Temukan Pria Tewas Gantung Diri di Kusen Pintu Kamar Tidur
Selasa 20-01-2026,07:57 WIB
Tiba di Gedung KPK, Maidi: Saya Tidak Pernah Lelah untuk Membangun Kota Madiun
Terkini
Selasa 20-01-2026,23:12 WIB
Ratusan Becak Listrik di Malang Diharapkan Dukung Pariwisata Kota
Selasa 20-01-2026,22:49 WIB
Kapolres Batu Gelar Tactical Floor Game Matangkan Pengamanan Liga 4 di Stadion Brantas
Selasa 20-01-2026,22:40 WIB
Kapolres Batu Tinjau Lokasi Longsor Payung 2 Pastikan Keselamatan Warga
Selasa 20-01-2026,21:44 WIB
Kapal Bocor di Perairan Masalembo, 18 ABK Berhasil Dievakuasi Selamat
Selasa 20-01-2026,21:05 WIB