Sidoarjo, Memorandum.co.id - Peringati Hari Ulang Tahun Polisi Wanita (Polwan) ke-74, Polwan Polresta Sidoarjo melaksanakan kegiatan anjangsana ke rumah purnawirawan Polwan, maupun anggota Polwan yang sakit di wilayah Kabupaten Sidoarjo, Selasa (9/8/2022). “Kegiatan anjangsana ini dilaksanakan dalam rangka memperingati HUT Polwan ke-74, sebagai upaya untuk menjaga tali silaturahmi kami dengan purnawirawan dan anggota Polwan,” kata Iptu Watini, Polwan Polresta Sidoarjo. Kunjungan anjangsana dilaksanakan sebagai bentuk kepedulian kepada Polwan yang sudah purna tugas dan anggota yang sedang sakit. Diharapkan, melalui kegiatan ini juga, polwan yang masih aktif berdinas dapat mengambil pelajaran dan juga menimba pengalaman. “Kami berharap Polwan Polresta Sidoarjo dapat mengimplementasikan dan mengambil hikmah anjangsana dalam menjalankan tugas sehari-hari,” imbuh Iptu Watini.(kri/jok)
Polwan Sidoarjo Anjangsana ke Purnawirawan dan Anggota yang Sakit
Selasa 09-08-2022,15:30 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Minggu 18-01-2026,16:34 WIB
Misteri Pembunuhan Wonokusumo Jaya Surabaya, Polisi Sisir Rekaman CCTV
Minggu 18-01-2026,09:00 WIB
Bupati Bangkalan Launching Bus Sekolah Gratis, Mudahkan Mobilitas dan Jamin Keselamatan Pelajar
Minggu 18-01-2026,15:49 WIB
Tragedi Berdarah di Wonokusumo Jaya, Hendak ke Pasar, Pengendara Stylo Tewas Dibacok
Minggu 18-01-2026,08:47 WIB
Hikmah Peringati Isra Mikraj, Siswa SDN Langenharjo 1 Harus Semakin Disiplin
Minggu 18-01-2026,13:09 WIB
Pemkab Tulungagung Anggarkan Rp50 M untuk Gaji PPPK Paruh Waktu Tahun 2026
Terkini
Minggu 18-01-2026,23:02 WIB
Kebutuhan Penanganan Jalan Desa Tinggi, Pemkab Gresik Fokus Perbaikan JPD Mulai 2026
Minggu 18-01-2026,21:50 WIB
Rumah Desa Hebat Rayakan Harlah Ke-7 dan Tasyakuran Beasiswa Bersama Senator Lia Istifhama
Minggu 18-01-2026,19:43 WIB
Ketua Askot PSSI Surabaya Nilai Kualitas Liga Progresif Meningkat Jadi Sinyal Positif Sepakbola
Minggu 18-01-2026,19:42 WIB
CSA Allstar Imbangi WTT Tenaru, Kekompakan Jadi Fondasi Tim Asal Menganti Ini Tetap Solid
Minggu 18-01-2026,19:24 WIB