Kediri. memoradum.co.id - Polres Kediri membuka gerai vaksinasi Covid-19 di acara Car Free Day Pare, Minggu (31/7/2022). Gerai vaksinasi itu dilakukan untuk menyediakan masyarakat yang belum tervaksin. Kapolres Kediri AKBP Agung Setyo Nugroho melalui Kasi Humas Iptu Uji Langgeng mengatakan gerai vaksinasi diperuntukkan bagi masyarakat yang belum divaksin dosis pertama dan kedua serta ketiga. "Guna mempercepat vaksinasi kami membuka gerai vaksinasi Covid-19. Alhamdulillah antusias masyarakat sangat tinggi,"kata Iptu Uji. Masyarakat yang datang cukup menyodorkan identitas KTP. Masyarakat dilayani oleh pihak Urkes Mapolres Kediri. Selain mengadakan kegiatan vaksinasi Polres Kediri juga membuka pelayanan SKCK dan SIM kelima. Tak hanya itu Polres Kediri juga menggelar senam sehat. "Di acara Car Free Day Pare ini kami juga membuka pelayanan SKCK online, SIM keliling dan juga mengajak masyarakat senam bersama,"jelas Kasi Humas.(iku)
Kejar Target Vaksinasi Covid-19, Polres Kediri Buka Gerai di CFD
Minggu 31-07-2022,19:47 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Rabu 27-11-2024,17:06 WIB
Optimistis Menang, Calon Bupati Tulungagung Nomor Urut 1 Gatut Sunu Coblos di TPS 02 Desa Gandong
Kamis 28-11-2024,06:08 WIB
Pasangan dr. Aminuddin-Ina Dwi Lestari Menang di Pilkada Kota Probolinggo 2024
Rabu 27-11-2024,21:24 WIB
Paslon FAHAM Deklarasikan Kemenangan Berdasarkan Quick Count Pilkada Sumenep
Rabu 27-11-2024,19:04 WIB
Suara Cabup Probolinggo Gus Haris-Lora Fahmi Unggul di Pilkada 2024
Terkini
Kamis 28-11-2024,12:30 WIB
Subandi-Mimik Raih 58,04 Persen Suara, Menang di 17 Kecamatan
Kamis 28-11-2024,12:10 WIB
Berpindah-pindah ke Lima Kota, Pembunuh Istri di Driyorejo Akhirnya Ditangkap Polisi
Kamis 28-11-2024,11:47 WIB
Kapolsek Tenggilis Mejoyo Pastikan Kesiapan Personel Amankan Pilkada 2024
Kamis 28-11-2024,11:23 WIB
Gandeng BNNP dan Orbit, Polda Jatim Maksimalkan Penanganan Rehabilitasi Pecandu Narkoba
Kamis 28-11-2024,11:19 WIB