Sidoarjo, Memorandum.co.id - Pencarian terhadap jenazah balita 3 tahun berinisial W yang hanyut di sungai Desa Lajuk, Kecamatan Porong pada Hari Minggu (17/4) siang telah ditemukan sekitar pukul 09.00 WIB, Selasa (19/4/2022). Korban ditemukan tim gabungan sekitar 3,5 kilometer dari lokasi terjatuhnya korban. Tepatnya di Desa Candi Pari. "Korban ditemukan di bawa jembatan di Desa Candi Pari, dalam keadaan meninggal dunia," ujar Andy Pamuji Dantim Basarnas Jatim. Dengan bantuan backhoe, jenasah korban lalu diangkat. Selanjutnya korban dibawa ke Rumah Sakit Pusdik Bhayangkara Pusdik Sabhara Porong untuk divisum. Seperti diberitakan, korban hanyut pada Hari Minggu sekitar pukul 14.00 WIB. Saat itu korban bersama neneknya ikut memberi makan kambing. Setelah itu neneknya pulang ke rumah. Kebetulan jarak rumah ke kandang kambing cukup dekat dan bersebelahan dengan sungai. Begitu kembali neneknya kaget karena dia hanya menemukan sandal dan permen korban di pinggiran sungai. Diduga korban terpeleset. Wiliiona adalah putri pasangan suami istri, Pandik dan Diah, warga Dusun Pandokan, Desa Lajuk, Kecamatan Porong.(bwo/jok)
Jasad Balita Tenggelam di Sungai Lajuk Porong Berhasil Ditemukan
Selasa 19-04-2022,13:53 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Rabu 07-01-2026,18:18 WIB
DPRD Surabaya Ungkap Fakta-Fakta Taktik Permainan Status Pasien BPJS Kesehatan oleh Rumah Sakit Swasta
Rabu 07-01-2026,20:18 WIB
Terbukti Lakukan Kekerasan Psikis ke Suami, Selebgram Vinna Natalia Dituntut 4 Bulan Penjara
Rabu 07-01-2026,17:54 WIB
Plt Bupati Ponorogo Lisdyarita Ajak Generasi Milenial Terjun ke Sektor Pertanian
Rabu 07-01-2026,21:01 WIB
Pemkab Gresik Perkuat Teknologi dan Industrialisasi Pertanian Dukung Swasembada Pangan
Rabu 07-01-2026,19:03 WIB
Polisi Gerebek Pengiriman Arak Jowo di Kafe D’MIMEX’ARK Madiun, Sita 300 Liter Miras
Terkini
Kamis 08-01-2026,17:41 WIB
Menembus Rimba demi Harapan, Perjalanan Menuntaskan Jalan Dusun Kedungdendeng di Jombang
Kamis 08-01-2026,17:37 WIB
Keberadaan Pasar Tradisional Unik di Kampung Legenda Lidah Kulon Surabaya
Kamis 08-01-2026,17:36 WIB
Pasca Kasus Pelecehan Siswi SMP, Dishub Surabaya Evaluasi Keamanan Transportasi Publik
Kamis 08-01-2026,17:30 WIB
Polda Jatim Gelar Panen Raya Jagung Kuartal I 2026 di Sidoarjo
Kamis 08-01-2026,17:26 WIB