Surabaya, Memorandum.co.id - Mundiroh (50) tak menyangka jika niatnya membakar sampah di semak-semak dekat warung miliknya malah membuatnya tak bisa tidur. Wanita asal Jalan Organ Desa Tunggulwulung, Lowokwaru, Kota Malang itu menemukan bayi terbungkus kresek di pergudangan Margomulyo, Sabtu (16/4). Mundiroh memastikan, jika bayi tersebut sudah tak bernyawa. Hal itu diperkuat dari bau menyengat dari bungkusan itu. Ia pun mengajak anaknya Ahmad Ridwan untuk memeriksa bungkusan itu. Dan benar, bungkusan itu berisi bayi perempuan. "Benar, setelah menemukan itu, saksi melaporkan kejadian itu ke Warsito yang merupakan satpam kawasan pergudangan Surimulya Permai dilanjutkan ke kami," kata Kapolsek Asemrowo Kompol Hari Kurniawan, Sabtu (16/4)petang. Hari menjelaskan, kasus itu bermula saat saksi yakni Mundiroh berniat membakar sampah tak jauh dari warungnya sekitar pukul 13 00. Ketika hendak menyalakan api, Mundiroh kaget saat menghirup aroma busuk di lokasinya berdiri tersebut. "Saksi mencari sumber bau tersebut yang ternyata dari kantong plastik warna hitam. Saksi lalu membuka kantong plastik warna hitam tersebut yang rangkap empat. Ia lalu memanggil anaknya yang bernama Ahmad Ridwan. Mereka membuka kantong plastik dan melihat bayi perempuan," tutup Hari.(fdn)
Geger Penemuan Jasad Bayi di Pergudangan Margomulyo
Sabtu 16-04-2022,18:53 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Minggu 25-01-2026,21:00 WIB
PKS Jatim Dampingi 1.600 UMKM Naik Kelas Selama Satu Tahun
Senin 26-01-2026,07:55 WIB
Perjalanan Karier Melin Cahya Islachlaila Menembus Batas Profesi
Minggu 25-01-2026,20:34 WIB
Menang 5-2 CSA Allstar Prioritaskan Kesehatan dan Kekompakan di Laga Persahabatan
Senin 26-01-2026,06:00 WIB
SLC Cup 2026 Road to Japan Digelar di Surabaya, Libatkan 400 Atlet Bela Diri dari Tiga Cabor
Senin 26-01-2026,06:35 WIB
Endrick Menggila! Hat-trick Antar Lyon Tekuk Metz 5-2 di Ligue 1
Terkini
Senin 26-01-2026,19:59 WIB
Dari Passion Menjadi Inovasi, Ivena Rajut Jembatan Mimpi lewat Masaka Learning
Senin 26-01-2026,19:45 WIB
Kapolres Nganjuk Perkuat Sinergi Forkopimda Kunjungi Bupati dan Dandim 0810
Senin 26-01-2026,19:01 WIB
Tepis Isu Perampasan Hak, DPRD Surabaya: Sengketa Kakek Wawan Murni Hukum, Bukan Program MBG
Senin 26-01-2026,18:54 WIB
DPUTR Gresik Mulai Perbaiki Jalan Penghubung Desa Pilang Kedamean Rusak Parah
Senin 26-01-2026,18:46 WIB