Batu, Memorandum.co.id - Wali Kota Batu Dra Hj Dewanti Rumpoko didampingi Wakil Walikota Batu Ir H Punjul Santoso melakukan silaturrahmi Ramadan di Masjid Nurul Iman, Kelurahan Songgokerto, Kecamatan/ Kota Batu, Selasa (12/4/2022). Kegiatan diawali dengan pemberian santunan bagi anak-anak yatim piatu, dhuafa serta marbot dan takmir masjid yang berada di wilayah Kelurahan Songgokerto. Kunjungan tersebut sebagai bentuk silaturrahmi Pemkot Batu dan sekaligus memantau penerapan prokes di tengah-tengah masyarakat saat menjalankan ibadah Ramadan. Dewanti Rumpoko mensosialisasikan penerapan protokol kesehatan (prokes) untuk menjaga diri karena pandemi belum usai dan Covid-19 masih ada walaupun kini Kota Batu sudah sangat minim presentase gejala. “Kewaspadaan harus tetap ditingkatkan,” kata Wali Kota. Disampaikan, di beberapa daerah Covid-19 terus bermutasi sehingga seluruh masyarakat perlu menjaga kesehatan dan mematuhi protokol kesehatan. “Ini untuk menjaga diri kita serta menjaga lingkungan kita dari penyebaran Covid-19,” ujarnya. Silaturahmi ini mendapatkan sambutan hangat pemerintahan desa setempat dan masyarakat Desa Songgokerto. (nik/ari)
Wali Kota Batu Tekankan Patuhi Prokes
Rabu 13-04-2022,06:08 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Sabtu 23-11-2024,14:05 WIB
Ribuan Warga Kota Blitar Penuhi Kampanye Akbar Bambang-Bayu
Sabtu 23-11-2024,20:00 WIB
Warga Desa Jatisari Tewas Tertabrak KA Barang, Berikut Kronologinya
Sabtu 23-11-2024,07:04 WIB
Survei ARCI, Paslon Madiun Unggul Lantaran Kepuasan Kinerja
Sabtu 23-11-2024,19:28 WIB
Ribuan Warga Blitar Semarakkan Kampanye Akbar 'Menjemput Kemenangan' Rijanto-Beky
Sabtu 23-11-2024,16:17 WIB
Pengawasan Pilkada Serentak 2024 di Ngawi: Amanat Undang-Undang dan Peran Bawaslu
Terkini
Sabtu 23-11-2024,21:48 WIB
Risma Janjikan Solusi Air Bersih dan Murah untuk Warga Sidoarjo
Sabtu 23-11-2024,21:34 WIB
Pilkada Blitar 2024: Beky Herdihansah Janji Sumbangkan Seluruh Gajinya Selama Menjabat ke Anak Yatim Piatu
Sabtu 23-11-2024,21:09 WIB
Tokoh Nasional Hadiri Wisuda UWG Malang, Sampaikan Orasi Ilmiah Inspiratif untuk Bakar Semangat Wisudawan
Sabtu 23-11-2024,21:04 WIB
Arus Balik Dukungan Tak Terbendung, Risma-Gus Hans Diyakini Memimpin Jawa Timur
Sabtu 23-11-2024,21:00 WIB