Malang, Memorandum.co.id - Prestasi Fakultas Teknik Pertanian (FTP) Universitas Brawijaya (UB), tidak bisa terbantahkan lagi. Setelah masuk kategori Zona Integritas, FTP UB menjadi penyumbang pengusung Hak Paten terbanyak se Indonesia. Hal itu disampaikan Dekan Fakultas Teknik Pertanian, Dr Ir Imam Santoso, MAP, saat Dies Natalis ke 24 di Gedung Samanta Krida, Universitas Brawijaya, Rabu (26/01/2022). "Dalam 2 tahun terakhir, UB menjadi pengusul paten terbanyak se Indonesia. Sebagian besar dari FTP. Senentara untuk Zona Integritas, menjadi salah satu dari 5. perguruan tinggi di Indonesia. Mendapat penghargaan dari Kemenpan RB," terang Dekan FTP ditemui Memorandum di sela acara. Ia melanjutkan, saat ini FTP sudah ada 11 program study. Bahkan, satu sudah terakreditasi International. Bahkan, di tahun 2021, sudah devisit akreditasi internasional. Hasilnya, akan diketahui dalam 1 atau 2 bulan mendatang. "Selain itu, sudah 6 program study disabmit untuk akreditasi internasional. Diharapkan, di tahun 2022 ini, sudah 100 % terkareditasi Internasional. Artinya, FTP UB terakreditasi Internasional," lanjutnya. Lebih lanjut ia menjelaskan, kedepan Internasionaisasi tetap menjadi visinya. Untuk itu, salah langkahnya, akan dilakukan konferensi internasional setiap bulan. "Internasional Konferensi, berkolaborasi dengan perguruan tinggi di dunia. Hal itu dilakukan, untuk membangun reputasi dan afmosfir iternasional," pungkasnya. Saat ini, di FTP UB sedang dikembangan laboratorium maju. Tujuanya, mendukung dosen untuk publikasi di jurnal internasional bereputasi. (edr)
Dies Natalis ke-24, FTP UB Penuh Prestasi
Rabu 26-01-2022,15:15 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Senin 12-01-2026,17:30 WIB
Dandim Sumenep Klarifikasi Isu Negatif Pembangunan Koperasi Merah Putih
Senin 12-01-2026,16:32 WIB
Pemkab Ponorogo Target Kantongi Rp 370 Juta dari Lelang Kendaraan Operasional
Senin 12-01-2026,16:49 WIB
Gedung Literasi Magetan Senilai Miliaran Rupiah Bakal Dijadikan Sekolah Rakyat
Senin 12-01-2026,19:52 WIB
Menuju Kota Mendunia, Pemkot Madiun Naikkan Standar Pendidikan ASN
Senin 12-01-2026,16:58 WIB
Jawa Timur Komitmen Lawan Pasung ODGJ, Dinsos Tekankan Peran Keluarga
Terkini
Selasa 13-01-2026,15:06 WIB
Bidik ATM dan Titik Rawan, Polsek Sendang Rutin Patroli Harkamtibmas
Selasa 13-01-2026,15:03 WIB
Tim Kuasa Hukum Rasiyo Bantah Tuduhan Ishaq Jayabrata, Siap Laporkan Balik
Selasa 13-01-2026,15:00 WIB
PTSL Masuk Batangsaren, ATR/BPN Tulungagung Ajak Warga Antusias Urus Sertipikat
Selasa 13-01-2026,14:57 WIB
Pemkot Surabaya Ngotot Relokasi RPH Pegirian Usai Lebaran
Selasa 13-01-2026,14:44 WIB