Surabaya, Memorandum.co.id - Warga Jalan Wonokromo IV dibuat geger atas kematian salah satu penghuni kos sekitar lokasi, Selasa (21/12) siang. Korban berinisial SN (34), warga Tambelangan, Madura. Belum diketahui pasti penyebab kematian korban. Namun kuat dugaan jika korban meregang nyawa akibat penyakit jantung dan lambung yang lama diderita. "Ya betul. Diduga karena sakit sepertinya," kata Kanitreskrim Polsek Wonokromo Iptu Sukram, saat dikonfirmasi melalui pesan WhatsApp, Selasa (21/12) sore. Informasi dihimpun memorandum.co.id, jenazah SN pertama kali diketahui Dewi (43), yang merupakan tetangga kos korban. Sebelum berinisiatif untuk memeriksa kamar korban, tiga hari lalu, ia masih melihat korban beraktifitas. Namun, sejak saat itu ia tak lagi berjumpa dengan korban. Puncaknya pada siang tadi. Untuk menjawab kecurigaanya, Dewi lalu berinisiatif memeriksa kamar korban. Saat diperiksa, saksi mendapati korban sudah terbujur kaku di atas kasur. Sayang, saat itu kamar dalam kondisi terkunci. Ia lalu meminta tolong penghuni lain dan pengurus RT sekitar.(fdn)
Wanita Penghuni Kos Jalan Wonokromo Dijemput Ajal
Selasa 21-12-2021,15:34 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Rabu 27-11-2024,17:06 WIB
Optimistis Menang, Calon Bupati Tulungagung Nomor Urut 1 Gatut Sunu Coblos di TPS 02 Desa Gandong
Rabu 27-11-2024,10:04 WIB
Gerombolan Preman Aniaya Wartawan Setelah Meliput Dugaan Politik Uang di Blitar
Rabu 27-11-2024,21:24 WIB
Paslon FAHAM Deklarasikan Kemenangan Berdasarkan Quick Count Pilkada Sumenep
Rabu 27-11-2024,19:04 WIB
Suara Cabup Probolinggo Gus Haris-Lora Fahmi Unggul di Pilkada 2024
Kamis 28-11-2024,06:08 WIB
Pasangan dr. Aminuddin-Ina Dwi Lestari Menang di Pilkada Kota Probolinggo 2024
Terkini
Kamis 28-11-2024,09:19 WIB
Gelaran Pilbup dan Pilgub Jatim di Bangkalan Bergulir Aman dan Kondusif
Kamis 28-11-2024,09:00 WIB
Program Mari Nyoblos, Mangan Wareg Sukses Dongkrak Masyarakat Surabaya Datang ke TPS
Kamis 28-11-2024,08:56 WIB
Polresta Banyuwangi Sinergi Pam dan Kawal Kotak Suara Pascapungut Hitung Pilkada 2024
Kamis 28-11-2024,07:11 WIB