Papua, Memorandum.co.id - Tim Sepatu Roda Jawa Timur gagal meraih tiga emas di dua nomor 15 KM dan 1000 M putra dan putri digelaran PON XX Papua. Pertandingan itu dilaksanakan di Klemen Tinal Roller Sport Stadium, Kota Jayapura, Rabu (29/9) pagi. Di nomor 15 KM, Yossy Aditya, gagal meraih medali emas dan hanya bertahan di juara ketiga dengan meraih medali perunggu. Sedangkan untuk nomor 1000 M Adit hanya mendapat medali perak. Untuk 1000 M putri Delfa Amalya mendapat medali perunggu. Pelatih Sepatu Roda Jatim, Muhammad Oki Ardiyanto menyebut, faktor lokasi menjadi salah satu kelemahan tim Jatim bertanding. Sementara di Surabaya, para atlet berlatih di arena aspal bukan dengan arena klemen tinnel rollar seperti saat ini. "Kita gak pernah pake lapangan seperti ini karena kita latihannya masih di aspal. Apalagi kita tidak bisa tryout jadi kita gak bisa coba lapangan seperti lapangan pon akhirnya mereka sedikit kesusahan," ungkap Oki usai pertandingan. Sebelumnya di nomor 15 KM Yossy tertinggal atas Yonatan Lovertus dari Jakarta yang mendapat medali emas dan Aiko Eugenius dari Jawa Barat yang mendapatkan Perak. Sementara di nomor 1000 M putri, Delfa Amaliya hanya mendapatkan perunggu. Tertinggal dari Naura rahmadija dari DKI Jakarta yang mendapatkan medali emas dan di susul Yemima Lovellya dari DKI Jakarta yang mendapat medali perak. Sedangkan di nomor 1000 M putra, Yossy Aditnya hanya mendapat perak. Dia kalah dari Jurnalis Nuhakim dari DKI Jakarta yang mendapat medali emas. Sedangkan perak di raih Radika Rais dari Jawa Barat. Sepatu roda Jawa Timur masih menyisahkan nomor 10 K dan marathon yang diharapkan bisa raih dua emas dinomor ini.(fdn)
Tim Sepatu Roda Jatim Gagal Dapatkan 3 Medali Emas
Rabu 29-09-2021,12:41 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Jumat 29-11-2024,14:43 WIB
Kejari Ngawi Tetapkan Mantan Kadindik Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Rp19 Miliar
Jumat 29-11-2024,17:20 WIB
Catatan Eko Yudiono: Persebaya Boleh Percaya Diri tapi Waspada Jadi Keharusan
Jumat 29-11-2024,15:42 WIB
Jelang Laga Persebaya Vs Arema FC, Polrestabes Surabaya Siagakan Personel Antisipasi Kerawanan
Jumat 29-11-2024,18:44 WIB
Korban Banjir di Malang Selatan: Satu Ditemukan Meninggal, Satu Masih Hilang
Jumat 29-11-2024,13:52 WIB
Gagal Nyalip, Pemotor Asal Dukuh Bulak Banteng Tewas Terlindas Truk di Jalan Tambak Osowilangun
Terkini
Jumat 29-11-2024,23:43 WIB
Dandim Jember Tinjau Langsung Jalan Bandealit yang Ambles Akibat Hujan Deras
Jumat 29-11-2024,23:36 WIB
Suara Kotak Kosong Cukup Tinggi, Pengamat Politik Sebut Calon Kepala Daerah Terpilih Perlu Evaluasi
Jumat 29-11-2024,23:30 WIB
SRC dan Mensos Gus Ipul Sinergikan Upaya Pengusulan RM Margono Djojohadikusumo Jadi Pahlawan Nasional
Jumat 29-11-2024,23:24 WIB
Kapolsek Gayungan Pimpin Pengamanan Rekapitulasi Pilkada di Dukuh Menanggal
Jumat 29-11-2024,23:18 WIB