Malang, Memorandum.co.id - Kapolres Malang, AKBP Hendri Umar melakukan pengecekan pengamanan dalam rangka ibadah Jumat Agung, Minggu (4/4/2021). Adapun gereja yang dikunjungi antara lain Gereja Induk Sitiarjo, Desa Sitiarjo, Kecamatan Sumbermanjing Wetan; Gereja GKJW Turen, GBT Kristus Gembala Bululawang. Hadir dalam kegiatan ini AKBP Hendri Umar SIK MH ( Kapolres Malang), Kompol Hegy (Kabagops Polres Malang), Iptu Mashudianto SH MH (Kapolsek Sumbermanjing Wetan), Ipda Bambang Widjanarko (Pama Polsek Sumbermanjing Wetan), Ipda Andi Agung (Pawas Rayon Turen), Peltu Sugeng (Batuud Koramil Sumbermanjing Wetan), Aipda Fangky Yuda (BKTM Desa Sitiarjo), Sertu Amin (Babinsa Desa Sitiarjo), anggota Banser, anggota Pemuda Pancasila, petugas pengaman gereja. Dalam kunjungannya ini Kapolres Malang berdialog dengan pengurus gereja dan mengharapkan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dapat berjalan dengan lancar sehingga para jemaat dapat menjalankan ibadah dengan baik. Kasubag Humas Polres Malang Iptu Bagus Wijanarko menyampaikan kunjungan ke gereja tersebut untuk memantau pengamanan dalam ibadah Jumat Agung. “Ini untuk menciptakan keamanan dan kenyamanan,” terangnya. (*/ari)
Kapolres Malang Kunjungi Gereja
Senin 05-04-2021,14:38 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Jumat 22-11-2024,20:33 WIB
Nova Arianto Nonton Laga Klasik di GBT, Pemain Persebaya Dipanggil untuk AFF?
Jumat 22-11-2024,18:47 WIB
BMKG Juanda: Tingkatkan Kewaspadaan Potensi Bencana Hidrometeorologi
Jumat 22-11-2024,19:39 WIB
Terus Blusukan, Paslon Bambang-Bayu Ingin Menang Bersama Warga Kota Blitar
Jumat 22-11-2024,18:02 WIB
Menang 2-1 Lawan Persija, Persebaya Pimpin Klasemen
Jumat 22-11-2024,20:02 WIB
Kampung Narkoba Kunti Digerebek, 25 Orang Diciduk
Terkini
Sabtu 23-11-2024,15:33 WIB
PWNU Jatim Apresiasi Komitmen Kementerian ATR/BPN dalam Percepatan Sertipikasi Tanah Wakaf
Sabtu 23-11-2024,15:17 WIB
Swing Voters Tulungagung Diprediksi Bakal Kian Mengambang, Usai Debat Terakhir Pilkada 2024
Sabtu 23-11-2024,15:12 WIB
Survei Disway: Elektabilitas Ridwan Kamil 44%, Ungguli Pramono 40%
Sabtu 23-11-2024,14:45 WIB
Paslon Ony-Antok Gelar Kampanye Akbar dengan Jalan Sehat
Sabtu 23-11-2024,14:05 WIB