Surabaya, memorandum.co.id - Jalan berlubang terdapat beberapa titik di sepanjang ruas Jalan Dukuh Menanggal, Kecamatan Gayungan, Surabaya. Jalan berlubang sering terjadi di sepanjang jalan tersebut. Kondisi jalan berlubang tersebut menyebabkan pengendara motor menghindarinya agar tidak terperosok. Sudah banyak tambalan-tambalan aspal karena sering berlubang. “Iya jalan disini sering berlubang, bisa dilihat banyak tambalan-tambalan karena sering berlubang membuat jalan tidak rata," ujar Dwi, Senin (22/2/2021). Jalan Dukuh Menanggal merupakan akses ke Jalan Raya Geluran, tetapi jalan cukup sempit dan banyak yang berlubang. “Padahal ini jalan menuju ke jalan raya, jalan sudah sempit, banyak yang berlubang dan tidak rata pula”, lanjut Dwi. Sementara itu, Camat Gayungan Sudibyo mengatakan, bahwa jalan di Dukuh Menanggal sudah sering ditambal, tetapi muncul lubang-lubang yang baru. Informasi yang sudah didapat akan diajukan untuk pengaspalan jalan berlubang. “Sudah sering Jalan Dukuh Menanggal tersebut ditambal, tapi muncul lubang-lubang baru. Saya sudah mengajukan untuk diperbaiki ke Dinas PU Bina Marga dan Pematusan Surabaya”, kata Sudibyo. (mg4/udi)
Awas, Jalan Berlubang di Dukuh Menanggal
Senin 22-02-2021,18:13 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Minggu 01-12-2024,13:26 WIB
Jelang Derby Suramadu, Pelatih Persebaya Paul Munster: Semua Tim di Liga 1 Punya Kans Sama
Minggu 01-12-2024,06:04 WIB
Hasil Sementara FORDA II Jatim: Kota Malang di Peringkat Kedua
Minggu 01-12-2024,16:52 WIB
Polres Malang Bersama Tim Gabungan Gerak Cepat Tangani Banjir di Malang Selatan
Minggu 01-12-2024,06:08 WIB
Dugaan Money Politic Pilkada Kota Probolinggo 2024, Bawaslu: Tidak Cukup Bukti
Minggu 01-12-2024,07:34 WIB
FORDA II Jatim: ASIAFI Kota Malang Dulang 4 Medali, Eko Syah Harap Pemkot Malang Berikan Apresiasi
Terkini
Minggu 01-12-2024,19:02 WIB
Berangkat Takziah, Anggota Banser Kota Probolinggo Kecelakaan
Minggu 01-12-2024,18:52 WIB
Pj Sekda Djoko Lukito Berangkatkan Parade Disabilitas di Bojonegoro
Minggu 01-12-2024,18:37 WIB
2 Hari Warga di Pelosok Ngranget Madiun Terisolir Akibat Jalan Putus
Minggu 01-12-2024,18:21 WIB
Lurah Pagesangan Buka Fun Game Sepak Bola HUT Ke-4 Komunitas KTP
Minggu 01-12-2024,18:03 WIB