Pasuruan, memorandum.co.id - Wabah Covid-19 masih melanda, Satlantas Polres Pasuruan Kota kembali memberikan paket sembako kepada masyarakat Kota Pasuruan. Kegiatan tersebut digelar di Kelurahan Mayangan dan Kelurahan Mandaran Rejo, Kecamatan Panggungrejo, Kota Pasuruan. Kasat Lantas Polres Pasuruan Kota AKP Yudiyono mengatakan, pemberian paket sembako ini, sebagai bentuk kepedulian satlantas terhadap masyarakat Kota Pasuruan di tengah pandemi Covid-19. "Kami bersama anggota memberikan paket bantuan hanya diberikan kepada pedagang kaki lima yang tidak mampu," ucap Yudi melalui pesan singkat, Selasa (26/01/21). Selain memberikan paket sembako, pihaknya juga memberikan himbauan kepada masyarakat serta membagikan masker. "Kami juga menghimbau masyarakat, agar selalu memakai masker saat keluar rumah. Selalu cuci tangan setiap kali keluar rumah, apabila tidak ada kepentingan keluar rumah lebih baik tetap di rumah dan ikuti anjuran Pemerintah Kota Pasuruan," tutup Yudi.(rul/udi)
Satlantas Bagikan Sembako dan Imbau Masyarakat Gunakan Masker
Selasa 26-01-2021,18:11 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Jumat 16-01-2026,08:47 WIB
Polres Madiun Kota Beberkan Fakta Keterlibatan Oknum Anggota dalam Kasus Narkoba
Kamis 15-01-2026,20:47 WIB
Kapolres Gresik Pimpin Commander Wish, Tegaskan Polri Presisi dan Pelayanan Humanis
Kamis 15-01-2026,20:09 WIB
Seleksi Sekda Madiun Dibuka, Empat Pejabat Internal Diprediksi Bakal Bersaing
Kamis 15-01-2026,22:32 WIB
Antisipasi Burnout, ASN Kemendukbangga Jatim Dibekali Strategi Jaga Kesehatan Mental
Kamis 15-01-2026,20:31 WIB
Polres Madiun Bekuk Komplotan Pencuri Spesialis Bobol Tembok Lintas Provinsi
Terkini
Jumat 16-01-2026,19:12 WIB
Viral Dugaan Kebocoran Data Dispendukcapil Surabaya Dipastikan Hoaks
Jumat 16-01-2026,19:03 WIB
Warga Pacar Keling Protes Bansos dan Rutilahu, Kelurahan Lakukan Verifikasi Lapangan
Jumat 16-01-2026,18:51 WIB
Bupati Gresik Tekankan Penajaman Prioritas Pembangunan dalam Penyusunan RKPD 2027
Jumat 16-01-2026,18:31 WIB
UMKM Binaan BRI ‘Kain Indonesia by Shifara’, Hidupkan Nafas Wastra Nusantara Lewat Koleksi Office Wear
Jumat 16-01-2026,18:15 WIB