Tuban, memorandum.co.id - Pengurus Cabang Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama dan Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPNU & IPPNU) Kabupaten Tuban melangsungkan pelantikan dan rakercab di Pendopo Krido Manunggal Tuban, Minggu (24/01/2021). Ketua IPNU Kabupaten Tuban Taufiqur Rohman mengatakan, tujuan diadakan acara ini untuk melantik kepengurusan yang baru serta membuat rencana kerja periode 2020 - 2022 terutama berfokus berkegiatan dalam masa pandemi. "Kegiatan ini mengusung tema sinergitas pelajar NU menuju bonus demografi 2030," ungkap Taufiq. Taufiq menambahkan jumlah pelajar NU yang dilantik 50 pengurus dari anggota pelajar NU perwakilan kecamatan se Kabupaten Tuban. "Untuk masa kepengurusan 2020 - 2022 hanya 50 anggota yang kami lantik". Bebernya. Pelantikan seharusnya diadakan Desember 2020, karena pandemi Covid-19 ditunda dan baru mendapatkan izin dari Forkompinda dan satgas Covid - 19. Pemuda asal Rengel ini juga berharap dengan kepengurusan yang baru bisa membawa IPNU - IPPNU semakin maju dan lebih aktif. "Dengan adanya estafet kepengurusan, semoga dapat membawa IPNU-IPPNU semakin aktif serta berwawasan maju" pungkasnya. (cw1/har/udi)
PC IPNU dan IPPNU Tuban Gelar Pelantikan dan Rakercab
Minggu 24-01-2021,15:33 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 03-12-2024,06:00 WIB
Pasca Pilkada 2024, Ketua Komisi D DPRD Lumajang Berharap Situasi Tetap Kondusif
Selasa 03-12-2024,10:49 WIB
Hasil Sementara FORDA II Jatim: Kota Malang Peringkat Kedua, Bung Edi Apresiasi Perjuangan Kontingen
Selasa 03-12-2024,12:49 WIB
Polres Pelabuhan Tanjungperak Ungkap Barang Impor Ilegal Senilai Rp9,8 Miliar
Selasa 03-12-2024,13:28 WIB
Tes Seleksi P3K Tulungagung Digelar di Madiun, Hasilnya Langsung Dipublish Real Time
Selasa 03-12-2024,14:39 WIB
Wali Kota-Wakil Wali Kota Malang Segera Ditetapkan
Terkini
Rabu 04-12-2024,00:32 WIB
Bobol Coffee Shop di Manyar Kertoarjo, 2 Pemuda Pacar Kembang Dibekuk Polisi
Rabu 04-12-2024,00:26 WIB
Edarkan Sabu Dituntut 6,5 Tahun, Dapat dari Napi di Lapas Ngawi
Rabu 04-12-2024,00:19 WIB
Diupah Rp 250 Ribu, Kurir Antarkota Nekat Bantu Edarkan Sabu dan Pil Dobel L
Rabu 04-12-2024,00:09 WIB
Satreskoba Polres Probolinggo Amankan Residivis Kasus Narkoba Asal Sumenep di Leces
Rabu 04-12-2024,00:00 WIB