Malang, memorandum.co.id - Kapolresta Malang Kota Kombespol Leonardus Simarmata memastikan pengamanan vaksin Covid-19 sebagaimana SOP yang ada. Namun, ia mengaku hingga saat ini belum ada perintah pengambilan dan pengawalan vaksin. Untuk itu, pihaknya menyiapkan formasi pengamanan. "Belum ada perintah mengambil dan mengawal. Yang pasti ada 2 metode, pengamanan rute perjalanan dan pengamanan lokasi penyimpanan vaksin," terang Kapolresta Malang Kota Kombespol Leonardus Simarmata saat menghadiri kunjungan Pangdam V Brawijaya di Makodim 0833/ Kota Malang, Kamis (0701/2021). Ia menambahkan, menurut informasi Pemkot Malang melalui Dinas Kesehatan, lokasi tempat penyimpanan vaiksin, sudah disiapkan. Untuk itu, pihaknya mempersiapkan pengamanan di tempat penyimpanan vaksin. "Ya ini kan tergolong langka ya, jadi ya diberikan pengamanan sebagaimana yang ditentukan," lanjut Leonardus Simarmata. Ia pun kembali menghimbau, agar masyarakat tetap patuh dengan protokol kesehatan. Yakni dengan 3M, mencuci tangan, memakai masker serta menjaga jarak tidak berkerumun. (edr/udi)
Polresta Malang Kota Siap Amankan Vaksin Covid-19
Kamis 07-01-2021,19:22 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Minggu 25-01-2026,08:54 WIB
Karir Moncer Dua Mantan Kapolrestabes Surabaya Peraih Adhi Makayasa, Pernah Bikin Ciut Nyali Pelaku Kejahatan
Minggu 25-01-2026,15:30 WIB
Ribuan Rekening Bansos Masih Diblokir, Baru 488 KPM Klarifikasi
Minggu 25-01-2026,17:01 WIB
Ratusan Desa di Pasuruan Kesulitan Bangun Koperasi Merah Putih
Minggu 25-01-2026,07:51 WIB
Hidden Gem Maklon Kosmetik di Tulungagung, Mash Moshem Antar Brand Tembus Pasar Dunia
Minggu 25-01-2026,15:19 WIB
Starting Lineup PSIM Yogyakarta Vs Persebaya Surabaya, Jefferson Silva Jalani Laga Debut
Terkini
Senin 26-01-2026,06:00 WIB
SLC Cup 2026 Road to Japan Digelar di Surabaya, Libatkan 400 Atlet Bela Diri dari Tiga Cabor
Minggu 25-01-2026,21:00 WIB
PKS Jatim Dampingi 1.600 UMKM Naik Kelas Selama Satu Tahun
Minggu 25-01-2026,20:34 WIB
Menang 5-2 CSA Allstar Prioritaskan Kesehatan dan Kekompakan di Laga Persahabatan
Minggu 25-01-2026,19:06 WIB
Bangunan Cagar Budaya Eks Asrama VOC di Bandar Grisse Dibongkar, Budayawan Gresik Protes
Minggu 25-01-2026,18:59 WIB