Gresik, memorandum.co.id - Areal persawahan di Kecamatan Ujung Pangkah dan Kecamatan Dukun, direndam banjir. Ini akibat intensitas hujan semakin tinggi. Nely (21), anak petani Desa Cangaan menerangkan, banjir yang menggenang area persawahan belakang Pasar Cangaan akibat hujan deras pada Rabu (9/12/2020) malam. "Ini karena hujan semalam. Sawah-sawah pada tenggelam. Gubuk di sana nampak separuh karena terendam air," terangnya, Kamis (10/12/2020). Di Desa Bulangan, Kecamatan Dukun pun tak luput dari banjir. Fauzan (24) warga setempat mengatakan banjir menggenangi jalan desa dan area sekitar.(han/har/udi)
Intensitas Hujan Tinggi, Gresik Utara Banjir
Kamis 10-12-2020,17:17 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Minggu 18-01-2026,16:34 WIB
Misteri Pembunuhan Wonokusumo Jaya Surabaya, Polisi Sisir Rekaman CCTV
Minggu 18-01-2026,13:09 WIB
Pemkab Tulungagung Anggarkan Rp50 M untuk Gaji PPPK Paruh Waktu Tahun 2026
Minggu 18-01-2026,09:00 WIB
Bupati Bangkalan Launching Bus Sekolah Gratis, Mudahkan Mobilitas dan Jamin Keselamatan Pelajar
Minggu 18-01-2026,15:49 WIB
Tragedi Berdarah di Wonokusumo Jaya, Hendak ke Pasar, Pengendara Stylo Tewas Dibacok
Minggu 18-01-2026,08:47 WIB
Hikmah Peringati Isra Mikraj, Siswa SDN Langenharjo 1 Harus Semakin Disiplin
Terkini
Minggu 18-01-2026,23:02 WIB
Kebutuhan Penanganan Jalan Desa Tinggi, Pemkab Gresik Fokus Perbaikan JPD Mulai 2026
Minggu 18-01-2026,21:50 WIB
Rumah Desa Hebat Rayakan Harlah Ke-7 dan Tasyakuran Beasiswa Bersama Senator Lia Istifhama
Minggu 18-01-2026,19:43 WIB
Ketua Askot PSSI Surabaya Nilai Kualitas Liga Progresif Meningkat Jadi Sinyal Positif Sepakbola
Minggu 18-01-2026,19:42 WIB
CSA Allstar Imbangi WTT Tenaru, Kekompakan Jadi Fondasi Tim Asal Menganti Ini Tetap Solid
Minggu 18-01-2026,19:24 WIB