Surabaya, Memorandum.co.id - Bukan hanya sabu seberat 8 Kg yang berhasil diamankan Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Jatim dari sebuah ruko di Puri Gunung Anyar Regency Surabaya. Petugas dari BNNP Jatim juga berhasil mengamankan ratusan paket bubuk magnesium. “Dari informasi masyarakat, kami mencurigai aktivitas yang dilakukan di ruko tersebut. Dari keterangan warga ada pengiriman bubuk magnesium,” jelas Kepala BNNP Jatim Brigjenpol Bambang Priyambadha didampingi Kabid Pemberantasan Kombespol Arif Darmawan, Rabu (9/9/2020). Lanjut Bambang, pihaknya saat ini masih menghitung barang bukti sabu yang ditemukan di lokasi. “Sementara yang pasti ada tiga kilogram sabu. Untuk yang 183 pak magnesium belum diperiksa,” pungkas Bambang. Dalam kasus ini, petugas mengamankan tiga orang yaitu Ridwan (32), asal Medan dan tinggal di Surabaya; Suwoto (45), asal Jember; dan Septian (24), asal Semarang. (iah/fer/gus)
Selain Sabu 8 Kg, BNNP Jatim Juga Amankan Bubuk Magnesium
Rabu 09-09-2020,20:42 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 26-11-2024,10:35 WIB
Polres Jember Jemput Paksa Kades Tanggul Wetan, Diduga Korupsi Dana Kas Desa
Selasa 26-11-2024,09:00 WIB
Dugaan Adanya Politik Uang Menjelang Pilkada Wali Kota Batu, Begini Kata Bawaslu Kota Batu
Senin 25-11-2024,21:52 WIB
Alfan Sueb dan Mikael Alfredo Tata Dipanggil Timnas, Paul Munster Sudah Siapkan Pemain Pengganti
Senin 25-11-2024,21:14 WIB
Di depan Hakim, Gus Muhdlor Bantah Semua Tuduhan Soal Pemotongan Dana Insentif Pegawai BPPD
Selasa 26-11-2024,06:41 WIB
Dugaan Money Politic di Masa Tenang Pilkada Kota Probolinggo 2024, Ini Respon Paslon dan Bawaslu
Terkini
Selasa 26-11-2024,18:31 WIB
Bupati Jember Tinjau Proyek Renovasi Alun-Alun: Target Rampung Akhir Tahun, Videotron Megatron Jadi Sorotan
Selasa 26-11-2024,17:58 WIB
Ribuan Personel Bergerak, Beri Pengamanan Prosesi Pilkada Serentak
Selasa 26-11-2024,17:51 WIB
Bawaslu Kota Malang Terapkan Paskat di Distribusi Logistik Surat Suara
Selasa 26-11-2024,17:44 WIB
Jelang Coblosan, Bawaslu Kota Malang Sebut 10 Indikasi TPS Rawan
Selasa 26-11-2024,17:32 WIB