SURABAYA - kecelakaan di tol kembali terjadi. Kali ini, mobil Daihatsu Gran Max nopol M 9460 E tergelincir ke parit di KM 20.400/A, Rabu (10/4) malam. Tidak ada korban jiwa dalam kecelakaan itu. Hanya beberapa bagian dari mobil boks yang rusak. Sedangkan penyebab kecelakaan diduga Sarbini (51), sopir asal Jalan Trunojoyo Nusa Indah, Kelurahan Tapaan, Kabupaten Pasuruan, mengantuk. "Penyebab kecelakaan diduga sopir memaksakan diri berkendara dalam kondisi lelah dan mengantuk," ujar Kasat PJR Polda Jatim AKBP Bambang Sukmo Wibowo, Kamis (11/4). Informasinya, Gran Max yang dikemudikan Sarbini melaju dari Surabaya ke arah Pasuruan. Setibanya di KM 20.400/A, Gran Max mendadak oleng lalu tergelincir masuk ke parit. (fer/tyo)
Sopir Ngantuk, Gran Max Masuk Parit
Kamis 11-04-2019,12:02 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Jumat 29-11-2024,14:43 WIB
Kejari Ngawi Tetapkan Mantan Kadindik Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Rp19 Miliar
Jumat 29-11-2024,17:20 WIB
Catatan Eko Yudiono: Persebaya Boleh Percaya Diri tapi Waspada Jadi Keharusan
Jumat 29-11-2024,15:42 WIB
Jelang Laga Persebaya Vs Arema FC, Polrestabes Surabaya Siagakan Personel Antisipasi Kerawanan
Jumat 29-11-2024,18:44 WIB
Korban Banjir di Malang Selatan: Satu Ditemukan Meninggal, Satu Masih Hilang
Jumat 29-11-2024,13:52 WIB
Gagal Nyalip, Pemotor Asal Dukuh Bulak Banteng Tewas Terlindas Truk di Jalan Tambak Osowilangun
Terkini
Sabtu 30-11-2024,12:08 WIB
Mantan Kasat Serse Polrestabes Surabaya, Dedi Prasetyo Resmi Naik Bintang 3
Sabtu 30-11-2024,11:11 WIB
Wanita asal Surabaya Dianiaya Bule Belgia, Tusuk Alat Vital Pakai Gagang Obeng
Sabtu 30-11-2024,10:05 WIB
Ternyata Ini Provinsi yang Jadi Tujuan Mudik Nataru Tahun Ini
Sabtu 30-11-2024,09:06 WIB
PMII Jawa Timur: Independen Polri Tak Boleh Diutak-atik
Sabtu 30-11-2024,08:07 WIB