SUMENEP - Danrem Bhaskara Jaya (BJ) Kolonel Inf Sudaryanto meresmikan penggunaan pompa air submersible di Desa Sonok, Kecamatan Nonggunong, Kabupaten Sumenep, Kamis (28/3). Pembuatan sumur ini agar masyarakat bisa menikmati air bersih yang selama ini sangat dibutuhkan. “Kini sudah memiliki sumur submersibel guna memenuhi kebutuhan air bersih, semua itu berkat doa dari kita semua,” kata Sudaryanto. Pembuatan sumur ini masih menurut Sudaryanto merupakan gagasan dalam rangka memecahkan permasalahan ketersediaan air bersih. Sebab selama ini untuk mendapatkan air bersih, warga mengambil cukup jauh. “Sehingga hal itulah yang membuat saya dan aparat wilayah setempat untuk berfikir membuat pompa air submersibel ini. Oleh karena itu mari kita jaga bersama alat ini termasuk MCK-nya,” lanjut Sudaryanto. Masih menurut Sudaryanto bila air merupakan sumber kehidupan. Untuk itu masyarakat harus tetap menjaga lingkungan, karena air itu akan ada kalau banyak tumbuhan atau pohon, sehingga mata air tetap ada. “Jangan sampai mata air hilang karena banyak tumbuh-tumbuhan yang ditebang,” pesan Sudaryanto. (tyo/fer)
Korem Bhaskara Jaya Pecahkan Masalah Air Bersih
Jumat 29-03-2019,10:06 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 20-01-2026,08:39 WIB
Evolusi Karier Natkeni: Dari Lulusan Cumlaude ITS hingga Top 16 Miss Indonesia
Selasa 20-01-2026,08:18 WIB
Dua Kasus yang Ditengarai Umar Faruq Dibunuh di Wonokusumo Jaya Surabaya
Selasa 20-01-2026,12:27 WIB
Ada Motif Asmara di Balik Pembunuhan Wonokusumo Jaya
Selasa 20-01-2026,13:41 WIB
Geger! Warga Asemrowo Temukan Pria Tewas Gantung Diri di Kusen Pintu Kamar Tidur
Selasa 20-01-2026,07:57 WIB
Tiba di Gedung KPK, Maidi: Saya Tidak Pernah Lelah untuk Membangun Kota Madiun
Terkini
Selasa 20-01-2026,22:49 WIB
Kapolres Batu Gelar Tactical Floor Game Matangkan Pengamanan Liga 4 di Stadion Brantas
Selasa 20-01-2026,22:40 WIB
Kapolres Batu Tinjau Lokasi Longsor Payung 2 Pastikan Keselamatan Warga
Selasa 20-01-2026,21:44 WIB
Kapal Bocor di Perairan Masalembo, 18 ABK Berhasil Dievakuasi Selamat
Selasa 20-01-2026,21:05 WIB
KPK Tetapkan Tiga Tersangka OTT Kota Madiun Terkait Pemerasan Fee Proyek dan Dana CSR
Selasa 20-01-2026,20:48 WIB