SURABAYA - Anggota Reskrim Polsek Genteng menyergap lima orang yang tengah asyik berjudi remi di sebuah warung kopi di Jalan Kapas Baru XI. Mereka Syahrullah (20), warga Bulak Banteng; Ruhin (29), warga Kapas Baru; Syamsul (28), warga Kapas Baru; Subhan (28), serta Mahmud (31), keduanya warga Tanah Merah Utara. "Kelima tersangka ini sudah menjadi target kami, setelah banyaknya laporan yang masuk tentang perjudian di warung tersebut," kata Kapolsek Genteng Kompol Ari Trestiawan Selasa (26/3). Dalam penyidikan diangku para tersangka bila sudah tiga minggu ini berjudi di warung tersebut. Setiap sekali main, mereka bertaruh Rp 5 ribu. Sementara hasilnya bisa mencapai ratusan ribu rupiah Terbukti dari barang bukti yang disita sebesar Rp 665 ribu. Salah satu tersangka, Subhan mengaku nekat bermain judi itu karena butuh uang untuk membeli susu anaknya. Karena pekerjaannya sebagai kuli bangunan, dirasa tidak cukup untuk kebutuhan hidup sehari-hari bersama keluarganya. "Buat tambah-tambahan kebutuhan sehari-hari, beli susu untuk anak juga. Kalau dari gaji kuli bangunan nggak cukup pak," ujar Subhan.(fdn/tyo)
Judi Remi di Warung Kopi Kapas Madya Digerebek
Selasa 26-03-2019,14:58 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Jumat 08-11-2024,08:45 WIB
Legenda Persebaya Soroti Tidak Banyak Pemain Lokal di Bajol Ijo
Jumat 08-11-2024,14:20 WIB
Persebaya Tidak Ada Agenda Ujicoba di Jeda FIFA Matchday, Munster: Tidak Butuh Tim Liga 2 atau Liga 3
Jumat 08-11-2024,01:46 WIB
Persiapan Lawan Persija, Persebaya Kembali Gelar Latihan Pasca Libur
Jumat 08-11-2024,13:29 WIB
Kasus Perundungan di SMP Gloria 1 Diadukan ke Polrestabes Surabaya
Jumat 08-11-2024,18:29 WIB
Dugaan Kasus Kekerasan di Lingkungan SMAK Gloria 2, Manajemen Berdamai dengan Guru Tinju yang Dituduh Preman
Terkini
Jumat 08-11-2024,19:33 WIB
Pemkot Surabaya Gelar Konser Jazz Senja Utara Festival 2024 di THP Kenjeran
Jumat 08-11-2024,19:13 WIB
Polsek Karangpilang Jalin Silaturahmi dengan Warga Melalui Program Jumat Curhat
Jumat 08-11-2024,19:04 WIB
Di Hari Pahlawan, Masyarakat Surabaya Tidak Diperbolehkan Pakai Busana Motif Doreng
Jumat 08-11-2024,18:55 WIB
Berbaur dengan Pengunjung Grand City Mall, Pria Ini Nyopet HP
Jumat 08-11-2024,18:46 WIB