SURABAYA – Belum sempat menikmati sabu yang baru dibelinya, Yainul Arifin (27), warga Jalan Mrutu Kalianyar, disergap anggota Reskrim Polsek Pakal. Dari penyergapan tersebut petugas menemukan satu poket sabu 0,31 gram. Kanit Reskrim Polsek Pakal Iptu Fery Hutagalung mengatakan, saat disergap pria yang bekerja sebagai tukang las tersebut, menyembunyikan sabu miliknya di mulut. " Tersangka membeli sabu dari seorang yang dikenal Yudi, di Jalan Jati Srono. Itu yang masih kami kembangkan untuk memburu pengedarnya," ujar Fery, Rabu (28/11). Sementara, dari pengakuan tersangka, dia telah dua kali ini mengkonsumsi barang haram tersebut, dengan dalih menambah stamina saat bekerja. Terakhir, pria dengan tato Persebaya di dadanya ini mengisap sabu satu minggu lalu. (haj/tyo)
Sembunyikan Sabu Dimulut, Arek Mrutu Kalianyar Dibui
Rabu 28-11-2018,07:36 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Senin 26-01-2026,18:11 WIB
Pemasangan Blok Rel, Jalan Ahmad Yani Surabaya Ditutup Sementara
Senin 26-01-2026,16:22 WIB
Kunci Adaptasi Cepat Pedro Matos Bersama Pemain Persebaya
Senin 26-01-2026,19:01 WIB
Tepis Isu Perampasan Hak, DPRD Surabaya: Sengketa Kakek Wawan Murni Hukum, Bukan Program MBG
Senin 26-01-2026,16:34 WIB
Bupati Jember Singgung Wacana Dua Periode dan Evaluasi Wakil Kepala Daerah
Senin 26-01-2026,17:37 WIB
Remehkan Panggilan Sidang, Majelis Hakim Perintahkan JPU Panggil Paksa Kadisdik Jatim Aries Agung Peawai
Terkini
Selasa 27-01-2026,15:54 WIB
Satlantas Polres Kediri Kota Tetapkan Sopir Bus Harapan Jaya Tersangka Lakalantas Perempatan Muning
Selasa 27-01-2026,15:50 WIB
Berdayakan Ibu Rumah Tangga, Kain Galuh Surabayan Angkat Filosofi Ikonik Kota Pahlawan
Selasa 27-01-2026,15:47 WIB
Antisipasi Kejahatan Jalanan, Polsek Sawahan Perketat Patroli di Kawasan Bisnis Banyu Urip
Selasa 27-01-2026,15:44 WIB
Polisi Bekuk 1 Lagi Pelaku Gangster di Gresik Utara, 2 DPO Masih Diburu
Selasa 27-01-2026,15:41 WIB