Surabaya, Memorandum.co.id - Polres Pelabuhan Tanjung Perak memberikan bantuan sembako kepada keluarga korban kecelakaan, Senin (18/5/2020). Bantuan Sembako ini, diberikan sebagai bentuk bakti sosial terhadap korban kecelakaan lalu lintas. "Kegiatan ini merupakan perwujudan Program Polantas Lawan Covid-19 Peduli Komunitas Korban laka lantas," kata Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak AKBP Ganis Setyaningrum. Penyerahan bantuan, Kapolres didampingi Wakapolres Kompol Ahmad Faisol Amir, Kasatlantas AKP Sigit Indra dan Kanitlaka Satlantas Polres Pelabuhan Tanjung Perak Ipda Dodi. Sasaran pembagian kali ini terdapat lima korban, keluarga almarhum Duding Komarudin warga Jalan Tanjung Raja; keluarga Almarhum Agung Dwi Setyawan warga Jalan Kalimas Baru Timur; Nakuwan Andrianto warga Jalan Gresik-Gadukan; Jamaludin warga Jalan Dupak Baru, dan keluarga Almarhum Sugeng Riyadi, warga Jalan Dupak Bangunsari. Ganis mengatakan, bantuan ini diberikan sebagai upaya meringankan beban keluarga korban kecelakaan. Mudah-mudahan dengan sedikit bantuan ini dapat memberikan hiburan dan meringankan beban mereka. “Sasaran kami memang keluarga korban kecelakaan yang sedang berduka karena mengalami musibah," kata Ganis.(rio/gus)
Polres Perak Peduli Korban Kecelakaan
Selasa 19-05-2020,05:32 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Jumat 16-01-2026,16:51 WIB
Dilimpahkan ke Satreskrim Polrestabes Surabaya, Ini Identitas 18 Pesilat Keroyok Pengunjung Angkringan
Jumat 16-01-2026,08:47 WIB
Polres Madiun Kota Beberkan Fakta Keterlibatan Oknum Anggota dalam Kasus Narkoba
Jumat 16-01-2026,19:56 WIB
Segarkan Birokrasi, Mas Rio Mutasi 26 Pejabat Eselon II Pemkab Situbondo
Jumat 16-01-2026,13:43 WIB
Terima Banyak Aduan Masyarakat, Polrestabes Surabaya Segel Kantor Madas
Jumat 16-01-2026,09:58 WIB
Belajar Manajemen dan Layanan Terbaik, Lembaga Pendidikan Khadijah Kunjungi Senator Lia Istifhama
Terkini
Jumat 16-01-2026,20:05 WIB
Polres Ngawi Gelar Jumat Berkah, Bagikan Nasi kepada Masyarakat
Jumat 16-01-2026,19:56 WIB
Segarkan Birokrasi, Mas Rio Mutasi 26 Pejabat Eselon II Pemkab Situbondo
Jumat 16-01-2026,19:49 WIB
Kapolres Ngawi Terima Kunjungan Silaturahmi Kajari Ngawi
Jumat 16-01-2026,19:41 WIB
Polisi Ngawi Bantu Bersihkan Rumah Warga Terdampak Banjir di Pitu
Jumat 16-01-2026,19:35 WIB