“Agar Pemprov Jawa Timur menambah kuota jalur afirmasi anak buruh yang sebelumnya hanya sebesar 5% menjadi 15,” tegas Achmad Chikam.
BACA JUGA:8 Buruh Tani Terjebak Banjir Bandang di Pilangkenceng Madiun
Isu kesehatan, mendesak Pemprov Jatim mengalokasikan APBD untuk penerima bantuan iuran (PBI)
Isu ketenagakerjaan, buruh mendesak pemerintah mengeluarkan perda terkait pesangon. (day)