Bhabinkamtibmas Polsek Wiyung Aktif Sambangi Perumahan, Tingkatkan Kewaspadaan Curanmor

Sabtu 15-03-2025,15:44 WIB
Reporter : Ali Muchtar
Editor : Muhammad Ridho
Bhabinkamtibmas Polsek Wiyung Aktif Sambangi Perumahan, Tingkatkan Kewaspadaan Curanmor

"Kami berharap sinergitas antara pihak kepolisian dan masyarakat terus terjalin dengan baik. Apabila ada permasalahan Kamtibmas, jangan ragu untuk segera menghubungi Bhabinkamtibmas atau Polsek Wiyung," pungkasnya.

Kegiatan sambang dan pemasangan stiker himbauan Kamtibmas ini berjalan dengan lancar dan kondusif.

Diharapkan, upaya preventif yang terus dilakukan oleh Polsek Wiyung dapat semakin menekan angka kriminalitas dan menciptakan rasa aman bagi seluruh warga masyarakat.(mtr)

Kategori :