Surabaya, Memorandum.co.id - Kecurigaan tetangga terhadap Senin (43), yang tidak keluar rumah sejak Minggu (5/3), akhirnya terjawab. Pria kelahiran Dusun Pilangbango, Desa Girirejo, Kecamatan Bagor Nganjuk itu ditemukan sudah tidak bernyawa di rumah Jalan MH Thamrin, Tegalsari. Senin tergeletak di ruang tamu dengan kondisi pintu rumah terbuka. Bahkan, terlihat juga darah di sekitar kepala korban. "Untuk penyebab kematian saat ini masih kami selidiki. Sementara dugaan kami karena sakit jantung," kata Kapolsek Tegalsari, Kompol Argya Satriya Bhawana, Selasa (7/4/2020). Sementara itu, Munikah (60), penjaga warung kopi di depan rumah yang dijaga korban mengatakan, setiap hari korban selalu memesan kopi. "Setiap hari tidak pernah telat meminta (memesan-red), kopi. Terakhir saya lihat minggu kemarin," terang Munikah.(fdn)
Penjaga Rumah MH Thamrin Dijemput Ajal
Selasa 07-04-2020,13:52 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Senin 12-01-2026,19:52 WIB
Menuju Kota Mendunia, Pemkot Madiun Naikkan Standar Pendidikan ASN
Senin 12-01-2026,22:35 WIB
Kombespol Putu Kholis Aryana Kembali ke Bumi Arema sebagai Kapolresta Malang Kota
Senin 12-01-2026,18:43 WIB
Serap Aspirasi di 16 Titik Jawa Timur, Senator Lia Istifhama Soroti Empat Isu Strategis Nasional
Senin 12-01-2026,18:38 WIB
Kurir Narkoba 1 Kg di Madiun Lolos Hukuman Mati, JPU Tuntut 17 Tahun Penjara
Senin 12-01-2026,20:55 WIB
Raih 7 Emas SEA Games 2025, FTI Sukses Terapkan Efisiensi Anggaran dengan Prestasi Maksimal
Terkini
Selasa 13-01-2026,18:29 WIB
Keluhkan Bansos Tak Pernah Turun Sejak 2021, Warga Gersikan Datangi Rumah Aspirasi Armuji
Selasa 13-01-2026,17:53 WIB
Menpora Tuntut Emas SEA Games 2027 dari Muaythai
Selasa 13-01-2026,17:48 WIB
Sosialisasi UU Pers di SMAN 1 Lenteng Dorong Siswa Lebih Kritis Bermedia Sosial
Selasa 13-01-2026,17:48 WIB
KONI Jatim Targetkan Lonjakan Prestasi di PON Bela Diri II 2026
Selasa 13-01-2026,17:41 WIB