Madiun, Memorandum.co.id - Kapolres Madiun Kota, AKBP R Bobby Aria Prakasa membuka rapat kerja (Raker) Rencana Anggaran Pendapatan dan Belanja (RAPB) Tahun 2020 di Gedung Barahmakota Jalan Pahlawan, Kecamatan Manguharjo, Rabu (18/3/2020). Raker dihadiri 120 undangan, termasuk dari Puskop Polda Dikopinda, dan tim jasa akuntan. Kapolres memberikan arahan bahwa koperasi didirikan dari anggota untuk anggota, sehingga diharapkan bisa menyejahterakan anggota. Selain itu, Kapolres juga mengingatkan terkait adanya virus corona agar tidak menjadikan keresahan di tengah masyarakat. "Selama kita terus menjaga kesehatan dan kebersihan diri, tidak perlu khawatir namun tetap waspada," ujar Bobby. Sementara itu, Kaprimkoppol Polres Madiun Kota, Burhanuddin berharap kepada Kapolres untuk memberikan petunjuk maupun saran guna menjadikan koperasi bisa lebih baik.(ack/alv)
Kapolres Madiun Kota Buka Raker Primkoppol
Rabu 18-03-2020,14:11 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Minggu 05-01-2025,16:24 WIB
Tumbas-Dimov: Dua Pemain Eropa Diumumkan sebagai Penggawa Anyar Persebaya
Minggu 05-01-2025,15:36 WIB
Tunggu Jackpot Judi Online Sambil Ngopi, Sopir Travel di Manukan Bablas Tidur Penjara
Senin 06-01-2025,09:53 WIB
Kursi Panas Timnas Garuda: Van Gaal hingga Patrick Kluivert Pengganti STY?
Minggu 05-01-2025,18:01 WIB
Resmikan AI Center, Kemkomdigi dan UB Ciptakan Jutaan Talenta Digital
Minggu 05-01-2025,17:30 WIB
9 Tahun, Tanah Bengkok Desa Purwosari Dikuasai Pemkab Madiun Tanpa Ganti Untung
Terkini
Senin 06-01-2025,14:45 WIB
Wakapolres Tulungagung dan Tiga Kapolsek Jalani Rotasi
Senin 06-01-2025,14:33 WIB
Viral Foto Polwan Polda Jatim Mirip Artis dan Model Korea saat Kenaikan Pangkat
Senin 06-01-2025,14:28 WIB
Lanjutkan Pembahasan Propemperda 2025, Bapemperda DPRD Jombang Rapat dengan OPD
Senin 06-01-2025,14:16 WIB
Polsek Wonocolo Intensifkan Patroli, Pastikan Ketersediaan Bahan Pokok di Pasar Sidosermo
Senin 06-01-2025,13:32 WIB