6 Rekomendasi Lagu Tentang Mencintai Dalam Diam

6 Rekomendasi Lagu Tentang Mencintai Dalam Diam

Ilustrasi--

SURABAYA, MEMORANDUM  - Perasaan cinta tak selalu harus diungkapkan. Ada kalanya, seseorang memilih untuk memendam rasa cintanya dalam diam

Perasaan ini seringkali dituangkan dalam lagu-lagu yang menyentuh hati. Berikut adalah 6 rekomendasi lagu Indonesia tentang mencintai dalam diam:

1. Cinta Dalam Diam - Yovie & Nuno

Lagu ini menceritakan tentang seseorang yang mencintai dalam diam dan rela melihat orang yang dicintainya bahagia dengan orang lain.

2. If - Taeyeon

Lagu ini menggambarkan keraguan dan keinginan untuk mengungkapkan perasaan yang terpendam.

BACA JUGA:Dance Umji di Lagu Maniac Viral, Intip Fakta Menarik tentang VIVIZ.

BACA JUGA:Karya Seni Lukisan, Puisi, dan Lagu yang Terinspirasi dari Keindahan Senja

3. Secret Admirer- OneRepublic

Lagu ini menceritakan tentang suatu pengalaman memiliki perasaan pada seseorang. . Banyak hal kecil yang dilakukan untuk mendapatkan perhatian dari orang yang disukainya tampa mengungkapkan perasaan sebenarnya. 

4. Mermaid - GFRIEND

Lagu ini bercerita tentang seseorang yang hanya bisa mengungkapkan cintanya pada alam, karena takut perasaan tersebut tak terbalas. 

5. Andaikan Ku Dapat Ungkapkan Cinta — JKT48  

Lagu ini menceritakan tentang seseorang yang menyimpan rasa pada orang lain. Beberapa kali ia ingin mengungkapkan tetapi tidak bisa, sehingga hanya mencintai dari jauh dan tidak akan mengungkapkannya. 

Sumber: