Resep Tahu Lada Garam, Penuh Irisan Cabai untuk Pecinta Pedas

Resep Tahu Lada Garam, Penuh Irisan Cabai untuk Pecinta Pedas

Tahu lada garam pedas, menu favorit keluarga yang selalu bikin ketagihan.-Memorandum-

MEMORANDUM-Tahu adalah salah satu makanan favorit masyarakat Indonesia. Tahu juga salah satu bahan makanan yang serbaguna dapat diolah menjadi berbagai macam hidangan, salah satunya adalah tahu lada garam. Mudah diolah dan murah harganya, ini dia resep tahu lada garam.

Tahu lada garam adalah hidangan sederhana yang terbuat dari tahu goreng yang ditumis dengan bumbu lada garam. Hidangan ini memiliki rasa yang gurih dan pedas yang cocok untuk pecinta pedas.

Menu ini sangat cocok untuk dinikmati sebagai camilan atau lauk makan. 

BACA JUGA:Menghadapi Musim Buah, Coba 4 Resep Olahan yang Menggugah Selera

Berikut adalah resep tahu lada garam yang penuh irisan cabai untuk pecinta pedas:

Bahan-bahan:

• 200 gram tahu putih, potong dadu

• 10 buah cabai rawit, iris tipis (sesuai selera)

• 2 siung bawang putih, cincang halus

• 1 siung bawang merah, cincang halus

• 1/2 sdt garam

• 1/2 sdt lada bubuk

• Minyak goreng, secukupnya

BACA JUGA:Resep Lontong Kikil Surabaya dengan Sambal Kemiri, Dijamin Rasanya Enak dan Nendang

Sumber: