Uston Nawawi Pimpin Latihan Persebaya Usai Libur
Para pemain Persebaya kembali berlatih usai mendapatkan jatah libur. -Farid Al Jufri-
SURABAYA, MEMORANDUM - Persebaya Surabaya menjalani latihan tertutup usai mendapatkan libur sehabis bertanding melawan Persik Kediri.
Latihan sore ini dipimpin oleh asisten pelatih Uston Nawawi di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Senin 30 Oktober 2023.
BACA JUGA:Indahnya Persahabatan Eks Pelatih Persebaya yang Kini Menukangi Persita Divaldo Alves dan Maliki
BACA JUGA:Seringkali Kalah, Bonek Ungkapkan Keluh Kesah ke Manajemen Persebaya
Menurut Uston Nawawi, latihan kali ini untuk memulihkan kondisi tim usai bertanding menghadapi Persik Kediri di Stadion Brawijaya.
BACA JUGA:Keok 3-1 atas Bali United, Persebaya Pulang dengan Tangan Kosong
BACA JUGA:Persebaya Bidik Osama untuk Garansi Aman Lini Belakang
Batalnya laga Persebaya vs Persis yang sekiranya diadakan Kamis mendatang menjadi keuntungan karena persiapan tim bisa lebih panjang. Dan ada juga beberapa pemain yang belum benar-benar fit seperti Kadek dan Sho Yamamoto.
"Progresnya sudah bagus, kemungkinan hari Rabu dan Kamis sudah bisa join berlatih. Kemungkinan tanggal 9 sudah tidak ada masalah," ucap Uston Nawawi.
BACA JUGA:Kecerdikan Persib Manfaatkan Kesalahan Persebaya
BACA JUGA:Dua Gol Mantan Buat Persebaya Surabaya Kalah di Kandang
Tren negatif yang selama beberapa pertandingan tak bisa menang membuat mental pemain down. Dengan demikin, Uston akan berusaha untuk me-restart dan menumbuhkan lagi kebersamaan semangat juangnya kalau kita memiliki Persebaya.
"Kita tau Persebaya tim besar memiliki ekspektasi tinggi. Semua pemain pasti menyadari," ujarnya.
BACA JUGA: Dewa United vs Persebaya Surabaya, Waspadai Banyaknya Mantan Pemain
BACA JUGA:Pelatih Persebaya Terpukau Atmosfer GBT
Demo yang dilakukan Bonek ke pihak manajemen kata Uston akan ia jadikan motivasi bersama tim.
"Kalau saya tidak menjadi beban. Karena dulu sering didemo selama menjadi pemain. Ya mudah-mudahan menjadi energi positif," tutupnya. (*)
Sumber: