Film Laura: Kisah Nyata kehidupan Influencer Laura Anna yang Menginspirasi

Film Laura: Kisah Nyata kehidupan Influencer Laura Anna yang Menginspirasi

Film kisah nyata kehidupan influencer Laura Anna yang menginspirasi-MD Pictures-Instagram

● Rafly Altama Putra sebagai Rafly

BACA JUGA:Mengenang Kisah Selebgram Edelenyi Laura, Film Berjudul LAURA Akan Tayang Pada 12 September 2024!

● Jinan Safa sebagai Amy

● Kaneishia Yusuf sebagai Shasa

● Muhammad Fauzan sebagai Janos

● Niloufer Fadila sebagai Petra

● Maya Hasan sebagai ibu Laura

● Willem Bevers sebagai ayah Laura

● Ony Serojawati Hafiedz sebagai ibu Jojo

● Pascal Azhar sebagai ayah Jojo

BACA JUGA:Putri Marino dan Happy Salma Bintangi Film Genre Horor: Tebusan Dosa

Film “Laura: A True Story of a Fighter” tayang mulai 12 september 2024 di bioskop. MD Pictures mengumumkan bahwa hingga saat ini film Laura telah mencapai 1 Juta penonton. Sedangkan survei pada aplikasi TIX film ini mendapatkan reting 9,5 dari 4.315 vote.

Ingin tahu cerita lengkap dari kisah pilu dan perjuangan Laura? Datang dan tonton film “Laura: A True Story of a Fighter” di bioskop kesayangan anda.

Sumber: