JEMBER - Pelayanan publik adalah segala bentuk jasa pelayanan, baik dalam bentuk barang publik maupun jasa publik yang pada prinsipnya menjadi tanggung jawab dan dilaksanakan oleh instansi pemerintah di pusat dan di daerah, maupun di lingkungan Badan Usaha Milik Negara atau Badan Usaha Milik Daerah. Dalam rangka upaya pemenuhan kebutuhan masyarakat maupun dalam rangka pelaksanaan ketentuan peraturan perundang-undangan, Kabupaten Jember lakukan Pelayanan Publik Jember Terintregrasi, pelayanan-pelayanan publik baik dari pemerintahan maupun swasta yang terletak di satu tempat. "Polres Jember, Pemprov Jatim, Jasa Raharja, Pemkab Jember, Dishub, PLN, PMI, Bank BRI, Bank BCA, Bank Jatim, RS Jember Klinik, RSU Rolas, Telekom Indonesia, POS Indonesia, Samsat Jember, akan melakukan pelayanan bersama di hari Minggu," kata Kasatlantas Polres Jember AKP Edwin Natanael, Sabu (26/1) Pelayanan tersebut akan tetap melayani meski hari libur (Minggu) (27/1/2919) pada saat Car Free Day di Alun-alun Jember, Mulai jam 06.30. "Pelayanan tersebut meliputi samsat keliling, mobil donor darah, wifi gratis dan perpanjangan SIM (mobil SIM Keliling), pembayaran rekening listrik/token, pengurusan Adminduk (KK dan KTP)," jelas Kasatlantas Polres Jember. Edwin Natanael menambahkan, giat pelayanan ini terus berlanjut di setiap hari Minggu, sebuah bentuk pelayanan mendekatkan pada masyarakat, baik masyarakat yang sibuk maupun dari luar kota bisa langsung bisa dilayani. (edy/yok)
Jember Terintegrasi Guna Tingkatkan Layanan Publik
Sabtu 26-01-2019,16:12 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Kamis 26-12-2024,07:59 WIB
Catatan Eko Yudiono: Siapa Juara Paruh Musim Liga 1, Persebaya atau Persib?
Rabu 25-12-2024,14:38 WIB
Banjir Surabaya yang Meluas, Ini Kata Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi
Kamis 26-12-2024,06:57 WIB
Delapan Musim Bermain di China, Mantan Gelandang Subur Chelsea, Oscar Kembali ke Klub Lamanya
Rabu 25-12-2024,18:37 WIB
Polres Jombang Gagalkan Sabu untuk Tahun Baru, Ringkus 2 Residivis Narkoba
Rabu 25-12-2024,21:02 WIB
Libur Natal, Pj Wali Kota Batu Tinjau Lokasi Bencana Akibat Hujan Deras
Terkini
Kamis 26-12-2024,11:51 WIB
Melihat Hiu Tutul dari Dekat Jadi Daya Tarik Wisata Edukasi The Bentar Beach Kabupaten Probolinggo
Kamis 26-12-2024,11:30 WIB
Libur Nataru, Anggota Polres Tulungagung Patroli Objek Wisata
Kamis 26-12-2024,11:24 WIB
Polres Probolinggo Kota Gelar Upacara PTDH pada Bripka DW
Kamis 26-12-2024,10:10 WIB
Menteri Nusron Serahkan Sertipikat untuk Gereja yang Berdiri Sejak 1968
Kamis 26-12-2024,10:07 WIB