Magetan, memorandum.co.id - Magetan Offroad Trail Tourism 2019 sebagai ajang kompetisi para offroader dilepas Bupati Magetan Suprawoto didampingi Dandim 0804/Magetan Letkol Czi Chotman Jumei Arisandy, dan jajaran Forkopimda Magetan di halaman GOR Ki Mageti Magetan, Sabtu (21/12). Bupati Magetan Suprawoto berharap event ini memberi dampak perkembangan ekonomi dan pariwisata di Magetan. Karena para offroader akan memperoleh informasi tentang kuliner, belanja dan kunjungan hotel dan wisata di Magetan, sehingga mereka akan berbelanja. “Inilah yang diharapkan sehingga ekonomi di Magetan bisa berputar,” kata Bupati Suprawoto. Semetara itu Dandim 0804/Magetan Letkol Czi Chotman Jumei Arisandy optimis Magetan Offroad Trail Tourism 2019 meskipun baru sekali dilaksanakan di Magetan bisa berjalan dengan lancar. Dandim berharap para pecinta offroad atau otomotif akan melaksanakan secara tahunan. “Harapannya nama Magetan semakin terangkat dan dikenal masyarakat luas.“ tegas Dandim Magetan. (alv/ack/mt)
Magetan Offroad Trail Tourism 2019 Dongkrak Kunjungan Wisata
Minggu 22-12-2019,17:24 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Sabtu 31-01-2026,06:40 WIB
Djokovic Tumbangkan Sinner, Tantang Alcaraz di Final Australian Open
Sabtu 31-01-2026,06:58 WIB
Real Madrid Jumpa Benfica Mourinho di Play-off Liga Champions
Sabtu 31-01-2026,07:35 WIB
Mengerti Alur dan Rasakan Manfaatnya, Cerita Zumrotul sebagai Peserta JKN
Sabtu 31-01-2026,09:00 WIB
Bukan Lagi yang Dulu: Tak Punya Empati Lagi (3)
Terkini
Sabtu 31-01-2026,21:04 WIB
Zia Ulhaq Terpilih Aklamasi Pimpin Pengkab IPSI Malang Masa Bakti 2026-2030
Sabtu 31-01-2026,20:58 WIB
Kapolres Pasuruan Jalin Komunikasi dengan Tokoh Masyarakat Bangil
Sabtu 31-01-2026,20:33 WIB
APPSWI Nilai Usaha Perwaletan Nasional Butuh Kepastian Hukum dan Sinergi Lembaga
Sabtu 31-01-2026,18:47 WIB
Polres Situbondo Gagalkan Pengiriman Motor Curian dari Bali yang Diangkut Mobil Boks
Sabtu 31-01-2026,18:38 WIB