SURABAYA - Babinsa wilayah Kelurahan Jajartunggal Sertu Sumadi melaksanakan patroli dan menyapa warga di wilayah Dukuh Kramat. Saat itu, anggota Koramil Karangpilang ini juga berkoordinasi dengan ustaz H Ahmad Ghojali, ketua RW, terkait pencarian data pasien bibir sumbing di wilayah binaannya. "Agar disosialisasikan ke kader PKK dan ketua RT, warganya mungkin ada pasien penderita bibir sumbing yang mau berkenan di operasi gratis," kata Sumadi, Rabu (21/11) siang. Lebih lanjut, babinsa ini menjelaskan maksud dan tujuan diadakannya operasi bibir sumbing yang dilaksanakan secara gratis. Yaitu dalam rangka bakti sosial (baksos) untuk memperingati HJK (Hari Juang Kartika) TNI AD yang dilaksanakan setiap 15 Desember. “Pada tahun 2018 terpusat di Pulau Sapudi, Madura," ungkap Sumadi. (tyo/fer)
Babinsa Data Pasien Bibir Sumbing
Jumat 23-11-2018,00:00 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 19-11-2024,15:18 WIB
Dilaporkan Hilang, Remaja 23 Tahun Tewas Bunuh Diri di Lahan Kosong HR Muhammad
Selasa 19-11-2024,12:49 WIB
Masih Tunggu Hasil Autopsi, Saksi Dugaan Pembunuhan di Ngaglik II Bertambah
Selasa 19-11-2024,19:09 WIB
Inilah Susunan Resmi Indonesia vs Arab Saudi, STY Rotasi 3 Pemain
Selasa 19-11-2024,11:40 WIB
Usai Pesta Miras, Pria Sepanjang Terjun ke Sungai Dekat Tambangan Pagesangan-Kebraon
Selasa 19-11-2024,06:00 WIB
Pilkada Kota Malang 2024, Gus Dien Dukung Abah Anton
Terkini
Selasa 19-11-2024,22:37 WIB
Gelar Multaqo Ulama se-Jatim, Ini Keyakinan Gus Miftah pada Khofifah
Selasa 19-11-2024,22:30 WIB
PC PMII Lamongan Gelar Diskusi Publik untuk Jaga Kepercayaan Publik pada Pilkada Serentak
Selasa 19-11-2024,22:22 WIB
Gus Iqdam Dukung Abah Anton dan Dimyati Ayatulloh
Selasa 19-11-2024,22:14 WIB
Sambut Pilkada, Satsamapta Polrestabes Surabaya Aktifkan Pos Shelter dan Optimalkan Personel
Selasa 19-11-2024,22:08 WIB