Kediri, memorandum.co.id - Anggota TNI-Polri serta warga di Kota Kediri Kompak kerja bakti membersihkan saluran irigasi di Kelurahan Dandangan, Kecamatan Kota Kediri, Selasa (16/5/2023). Kerja bakti ini dilakukan karena saluran ini banyak ditumbuhi oleh rerumputan sehingga menghambat saluran irigasi. Kapolres Kediri Kota AKBP Teddy Chandra melalui Kapolsek Kota Kompol Mustakim mengatakan kerja bakti ini merupkan wujud kekompakan dan sinergitas TNI-Polri bersama Masyarakat. Hal senada diungkapkan Danramil Kota Kediri Kapten Inf Sunarjo bahwa kerja bakti ini untuk ajang silaturahmi kekompakan serta kekeluargaan antara TNI Polri serta masyarakat. Lurah Dandangan Rudi Winarko mengapresiasi atas terlaksananya sinergitas dalam kegiatan tersebut. Pihaknya mengharapkan kedepan kegiatan serupa bisa semakin digalakan, agar bisa menyentuh bagi masyarakat yang lain.Dan akan memberikan efek jangka pandek, yakni akan kebersihan lingkungan ditingkat bawah. " Untuk efek jangka panjangnya bisa memberi suri tauladan atau contoh bagi masyarakat. Sehingga tanpa adanya kita turun langsung, Masyarakat memiliki kesadaran dan tanggung jawab serta kepedulian pada lingkunganya masing masing", ujarnya. Kerja bakti ini untuk pembersihan saluran air mengalami pendangkakan. Maka, warga sepakat untuk bergotong royong bersama Kodim 0809 dan Polres Kediri Kota untuk membersihkan saluran irigasi untuk mempelancar aliran sungai ke area persawahan warga Dandangan. "Ke depan sinergitas TNI Polri dan masyarakat untuk membangun kebersamaan dan kekompakan untuk hal positif seperti kerja bakti ini akan tetap dijaga. Dengan harapan bisa di contoh warga desa yang lainya." pungkasnya.(mon)
TNI-Polri dan Warga, Kerja Bakti Bersihkan Saluran Irigasi
Selasa 16-05-2023,18:16 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Sabtu 21-12-2024,11:36 WIB
Catatan Eko Yudiono: Persebaya vs Bali United, Adu Taktik Sepakbola ala Eropa dan Brasil
Sabtu 21-12-2024,14:27 WIB
Lebih dari 22.470 Masyarakat Gunakan Kereta Api pada Libur Nataru 2024/2025
Sabtu 21-12-2024,10:05 WIB
Polres Lamongan Kerahkan 204 Personel Amankan Nataru 2024
Sabtu 21-12-2024,09:07 WIB
Jelang Libur Nataru, Petugas Periksa Armada dan Tes Urine Awak Bus di Terminal Gayatri
Sabtu 21-12-2024,13:19 WIB
Cuaca Ekstrem, Polisi Jaga Keamanan Libur Nataru di Wisata Perairan Sidoarjo
Terkini
Sabtu 21-12-2024,20:04 WIB
Hambat Pemulihan Ekonomi, DPRD Kota Surabaya Desak OJK Hapus Kolekbilitas Pinjaman Dibawah 5 Juta
Sabtu 21-12-2024,19:23 WIB
Kapolresta Banyuwangi Bersama Forkopimda Hadiri Kejuaraan Karate Dandim Cup 2024
Sabtu 21-12-2024,18:27 WIB
Razia Gabungan di RHU Surabaya Barat, 93 Pengunjung Negatif Narkoba
Sabtu 21-12-2024,17:28 WIB
Saluran Irigasi Boreng Kembali Teraliri Air, Dukung Produktivitas Pertanian di Lumajang
Sabtu 21-12-2024,16:38 WIB