Surabaya, memorandum.co.id - Sosialisasi narkoba di car free day (CFD) yang dilakukan Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Surabaya bisa dikatakan sesuai sasaran. Seperti pada Minggu (8/12), dengan mengambil stan di CFD Jalan Genteng Besar, stan BNNK Surabaya ini selalu diserbu pengunjung. Tidak hanya orang tua, anak-anak pun yang ingin mengetahui apa itu narkotika bisa melihat langsung melalui contohnya yang dijelaskan oleh petugas BNNK Surabaya lewat display. Atau membaca di lokasi dan memanfaatkan mobil perpustakaan keliling yang selalu standby. "Tiap hari kita memberikan informasi P4GN kepada masyarakat. Khusus hari Minggu, kami selalu menyapa masyarakat di CFD seperti ini," jelas Kepala BNNK Surabaya AKBP Kartono. Lanjut Kartono, selain itu pihaknya juga saat ini menggelar Award Surabaya Bersinar 2020 yang diikuti oleh seluruh RT hingga Kecamatan se-Surabaya. "Ini salah satu bukti bahwa warga Suroboyo wani melawan narkoba. Ini seperti tagline kami di acara tersebut," pungkas Kartono. (fer/udi)
BNNK Surabaya Kampanye Cegah Narkoba di CFD
Minggu 08-12-2019,10:27 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Rabu 31-12-2025,19:26 WIB
Kejari Surabaya Selamatkan dan Pulihkan Keuangan Negara Rp 1,52 Triliun Sepanjang 2025
Rabu 31-12-2025,19:00 WIB
Akhir 2025, 99 Personel Polres Kediri Resmi Sandang Pangkat Baru
Rabu 31-12-2025,21:05 WIB
Polres Pelabuhan Tanjung Perak Siagakan 509 Personel Amankan Malam Tahun Baru 2026 di Surabaya
Rabu 31-12-2025,20:15 WIB
INKA Kirim Tiga Platform Lokomotif ke Australia via Terminal Petikemas Surabaya
Rabu 31-12-2025,20:36 WIB
Kapolsek Simokerto Pantau Persiapan Pengamanan Pos Pam Gembong Jaga Kenyamanan Warga
Terkini
Kamis 01-01-2026,18:07 WIB
Kembang Jepun Bergema Selawat, Polsek Pabean Cantikan Kawal Ketat Malam Pergantian Tahun
Kamis 01-01-2026,16:30 WIB
Satpolairud Polres Gresik Amankan Tiga Kapal Nelayan Pengguna Jaring Trawl di Karang Jamuang
Kamis 01-01-2026,16:24 WIB
Pemkab Situbondo Gelar Doa Bersama dan Berselawat Demi Keselamatan Bangsa
Kamis 01-01-2026,16:17 WIB
Sambut Tahun Baru 2026, Festival Cahaya Laut di Situbondo Himpun Donasi Korban Bencana Sumatra
Kamis 01-01-2026,15:10 WIB