Malang, memorandum.co.id - Kamar kos di lantai dua, milik Setyo Adi (44) di Jalan Klampok Kasri II-D Kelurahan Gading Kasri Kecamatan Klojen Kota Malang, terbakar, Senin (13/02/23). Kapolsek Klojen, Kompol Domingos Ximenes menerangkan, kamar kos seluas 9 meter persegi itu, mengeluarkan asap yang sangat tebal, saat terbakar. "Saat itu, saksi berjalan di jalan gang, melihat adanya asap tebal ngepul. KemudIan berteriak dan memberitahu warga lain. Warga berupaya memadamkan api dengan air dan peralatan seadanya. Namun api tetap membesar," terangnya, Senin (13/02/23). KemudIan, warga yang lain menghubungi UPT Pemadam Kebakaran (PMK). Tak berselang lama, lima unit mobil pemadam dan 15 personel melakukan pemadaman. Akibat dari peristiwa tersebut, sejumlah isi kamar terbakar hebat. Masing beruntung, tidak mengakibatkan korban jiwa. Kepala UPT PMK Kota Malang, Teguh Budi Wibowo menuturkan, diduga, kebakaran karena konsleting listrik. "Tidak ada korban jiwa maupun luka-luka. Diduga, berawal dari konsleting listik," jelasnya. Dari temuan di lapangan, kerugian materi diperkirakan mencapai Rp 10 juta. (edr)
Korsleting, Rumah Kos Klampok Kasri Terbakar
Senin 13-02-2023,18:07 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Senin 19-01-2026,17:45 WIB
KPK OTT di Kota Madiun, Wali Kota Maidi Diamankan
Senin 19-01-2026,17:33 WIB
Modus Wall Charging Fiktif, Marketing Mobil Listrik BYD Didakwa Tipu Konsumen Rp 17,5 Juta
Senin 19-01-2026,12:38 WIB
Kapolres Gresik AKBP Ramadhan Nasution Pimpin Apel Perdana, Tekankan Layananan Masyarakat dengan Hati
Selasa 20-01-2026,08:39 WIB
Evolusi Karier Natkeni: Dari Lulusan Cumlaude ITS hingga Top 16 Miss Indonesia
Senin 19-01-2026,17:08 WIB
DPRD Jombang Tekankan Akurasi Data Penerima Bantuan Sosial Dinsos 2026
Terkini
Selasa 20-01-2026,12:01 WIB
Yayasan GSN Bagikan 200 Becak Listrik kepada Warga Kabupaten Malang
Selasa 20-01-2026,11:57 WIB
Dekati Ibu-Ibu PKK, Polsek Wiyung Perkuat Keamanan Lingkungan dari Judol hingga Tawuran
Selasa 20-01-2026,11:54 WIB
Pelecehan Seksual di Ruang Publik
Selasa 20-01-2026,11:52 WIB
Bukan Sekadar Nostalgia, Gim Horor Remake Ini Suguhkan Gameplay Berjam-jam
Selasa 20-01-2026,11:49 WIB