Madiun, Memorandum.co.id - Diduga hendak bunuh diri, seorang pria ditemukan tewas dengan sejumlah luka di tubuh usai tertabrak kereta api di perlintasan tepatnya Desa Tulungrejo, Kecamatan/Kabupaten Madiun pada Selasa (4/1) malam. Kapolsek Nglames AKP Agus Priyanto menuturkan, korban sebelumnya datang ke TKP dengan mengendarai sepeda motor. Kemudian, ia sempat memarkirkan kendaraan disekitar lokasi, hingga akhinya menuju perlintasan rel kereta api. "Sebelum kejadian kayak orang bingung di sekitar TKP, sambil menggunakan headset mengarah ke perlintasan kereta api," ungkapnya. Tak berselang lama, kereta api Kahuripan relasi Blitar - Kiaracondong melaju dari arah timur menuju barat. Korban pun tertabrak hingga meninggal dunia. "Diketahui jalur di Dimong ini tidak ada perlintasan yang dilewati kendaraan, semuanya melewati terowongan," ujarnya. Dari olah TKP, Polisi menemukan identitas korban bernama Darsono warga Desa Mojopurno, Kecamatan Wungu, Kabupaten Madiun. "Informasi yang kami terima dari keluarga memang hendak bunuh diri, kita akan mintai keterangan keluarga yang bersangkutan," bebernya. Usai melakukan olah TKP, jenazah dievakuasi menuju RSUD Caruban untuk dilakukan autopsi. Pun, barang bukti diduga milik korban diamankan pihak kepolisian.(dry/adi)
Pria Mojopurno Tewas Ditabrak Kereta Api
Rabu 25-01-2023,09:06 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Sabtu 17-01-2026,21:30 WIB
Tabrak PJU, Dump Truck Terbalik di Trowulan Mojokerto, Sopir Meninggal Dunia
Minggu 18-01-2026,09:00 WIB
Bupati Bangkalan Launching Bus Sekolah Gratis, Mudahkan Mobilitas dan Jamin Keselamatan Pelajar
Minggu 18-01-2026,08:47 WIB
Hikmah Peringati Isra Mikraj, Siswa SDN Langenharjo 1 Harus Semakin Disiplin
Minggu 18-01-2026,10:43 WIB
IPSI Ponorogo Bertekad Cetak Pesilat Kelas Dunia
Minggu 18-01-2026,16:34 WIB
Misteri Pembunuhan Wonokusumo Jaya Surabaya, Polisi Sisir Rekaman CCTV
Terkini
Minggu 18-01-2026,19:43 WIB
Ketua Askot PSSI Surabaya Nilai Kualitas Liga Progresif Meningkat Jadi Sinyal Positif Sepakbola
Minggu 18-01-2026,19:42 WIB
CSA Allstar Imbangi WTT Tenaru, Kekompakan Jadi Fondasi Tim Asal Menganti Ini Tetap Solid
Minggu 18-01-2026,19:24 WIB
Kebab Endul Tumbuh Berkelanjutan Lewat Penerapan Zero Waste dan Dukungan LinkUMKM BRI
Minggu 18-01-2026,19:12 WIB
BREAKING NEWS! Arema FC Berduka, Legenda Singo Edan Kuncoro Meninggal Dunia
Minggu 18-01-2026,19:10 WIB