Surabaya, memorandum.co.id - Aksi penipuan terjadi di Jalan Raya Darmo, Sabtu (26/11/2022) pagi. Seorang laki-laki beraksi membawa lari sepeda, HP hingga uang milik seorang pelajar yang lagi bersepeda di Taman Bungkul. Modus terduga pelaku yang diperkirakan berusia 40 tahun itu menghentikan laju sepeda korban bersama teman-temannya di depan apotek Kimia Farma sekitar pukul 07.00. Dengan membawa botol, terduga pelaku menuduh korban telah melemparkan botol itu. "Katanya siapa yang lempar botol ke orang tua. Sambil bawa botol plastik minuman yang katanya dilempar tadi," terang Eko, salah satu saksi di lokasi kejadian. Dari sana, terduga pelaku lantas membawa sepeda korban berinisial F dan mengajak E yang saat itu terlihat membawa HP dan uang ikut serta. "Temanmu sama sepedamu tak bawa dulu ke orang tuaku, minta maaf dulu," imbuh eko menirukan terduga pelaku. Kanitreskrim Polsek Wonokromo AKP I Made Sutanaya membenarkan kejadian itu. Namun, pihaknya membantah jika aksi itu adalah modus begal. "Itu penipuan mas. Modusnya seperti itu," kata Made.(fdn
Penipu Beraksi di Darmo, Modus Tuduh Korban Lempar Botol
Minggu 27-11-2022,17:53 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Sabtu 24-01-2026,07:53 WIB
Profil Letkol Inf Rifqi Muhammad Syuhada, Dandim 0824/Jember: Segudang Pengalaman Tempur dan Akademik
Sabtu 24-01-2026,12:46 WIB
103 Jukir Liar Diciduk Sat Samapta Polrestabes Surabaya Sejak 19 Januari 2026
Sabtu 24-01-2026,15:29 WIB
Intip Fasilitas Lengkap RSMM Pemprov Jatim di Surabaya, Senator Lia Sebut Rujukan Nasional
Sabtu 24-01-2026,07:36 WIB
Tindak Tegas Curanmor: Perlu, Tapi Jangan Berhenti di Represif
Sabtu 24-01-2026,16:52 WIB
Gowes Bareng Kapolres Kediri Warnai Aktivitas Pagi di Kampung Inggris Pare
Terkini
Sabtu 24-01-2026,22:27 WIB
PTMSI Kota Madiun Hidupkan Kembali Tenis Meja Lewat Turnamen DPRD
Sabtu 24-01-2026,20:12 WIB
Bupati Situbondo Sebut 1.500 Jiwa Terisolir Akibat Jembatan Putus Diterjang Banjir Bandang
Sabtu 24-01-2026,19:59 WIB
Yayasan Kemala Bhayangkari Kediri Kota Gelar Seminar Parenting Dorong Keluarga Tangguh Berkarakter
Sabtu 24-01-2026,19:37 WIB
Artotel TS Suites Surabaya Gelar Pameran Hidden Potion Tampilkan 26 Karya Seniman Kontemporer
Sabtu 24-01-2026,16:58 WIB