Surabaya, Memorandum.co.id - Hujan deras semalam meredam sebagian kawasan Kelurahan Kedung Baruk, Kecamatan Rungkut. Genangan air merendam akses jalan dan rumah warga yang posisinya rendah. Mutawif, warga Kedung Asem Sekolahan, Kelurahan Kedung Baruk, Kecamatan Rungkut menyampaikan, genangan air selalu terjadi. Ketika hujan deras terjadi. Mutawif menyebutkan hujan mulai pukul 00.00 Senin dini hari hingga 03.00 pagi, membuat sebagain wilayah rendah terandam banjir. “Hujan semalam sangat lebat. Akibatnya terjadi genangan banjir,” tutur Mutowif. Salah satu pengajar di Unipra ini menyebutkan, patut diduga banjir selain tingginya curah hujan juga disebabkan tidak mampunya saluran menampung air. “Saluran air tidak mampu menampung banjir,” kata Mutowif. Dirinya berharap genangan air segera surut. Sehingga tidak menganggu aktivitas warga sekitar. “Semoga genangan air hujan segera surut,” tutur dia. Di lokasi genangan air atinggi 10 cm sampai 20 cm. Warga atau pelajar yang berangkat sekolah harus melepas sepatu saat melewati genangan banjir. “Kalau tidak mau basah yaa sepatuny dilepas,” kata Harun pelajar yang melintas genangan. (day)
Kedung Baruk Terendam Banjir
Senin 13-06-2022,11:22 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Jumat 10-01-2025,17:53 WIB
PSS Sleman vs Persebaya, Paul Munster: Tumbas-Dimov Amunisi Tersembunyi
Sabtu 11-01-2025,07:48 WIB
PSS Sleman vs Persebaya: Pantang Remehkan Lawan
Jumat 10-01-2025,15:44 WIB
Demam Jagad Coin Hebohkan Surabaya, Siswa hingga Orang Dewasa Berburu Koin Bernilai Jutaan Rupiah
Jumat 10-01-2025,13:47 WIB
Ngeri! Karyawan Indomaret Jombang Tewas di Tangan Tukang Potong
Jumat 10-01-2025,17:18 WIB
3 Kurir Narkotika Jaringan Surabaya-Sidoarjo Dibekuk, Polisi Sita 161 Gram Sabu dan 1,4 Gram Ekstasi
Terkini
Sabtu 11-01-2025,11:30 WIB
Menko AHY dan Wamen ATR/BPN Ossy Serahkan Sertipikat Tanah Warga Lebak
Sabtu 11-01-2025,10:54 WIB
Polresta Banyuwangi Gelar Patroli Gabungan Skala Besar, Antisipasi Balap Liar
Sabtu 11-01-2025,10:32 WIB
Persiapan Jelang PantuRUN WBL Adhyaksa 2025, Kejari Lamongan Pastikan Kegiatan Berjalan Aman
Sabtu 11-01-2025,09:54 WIB
Maksimalkan Pengamanan Kampus, Polres Bangkalan Bersama UTM Resmikan Pos Keamanan Terpadu
Sabtu 11-01-2025,09:17 WIB