Surabaya, memorandum.co.id - Irul bersama keempat nelayan terombang-ambing di Laut Jawa, Minggu (24/4/2022) siang. Beruntung, mereka berhasil diselamatkan SAR. Ini bermula ketika kelima nelayan asal Kenjeran itu hendak mencari ikan. Nahas, saat di tengah perjalanan as baling-baling perahunya putus. Komponen penting perahu itu pun tak bisa diselamatkan lantaran keburu jatuh ke dasar laut. "Mau cari ikan tadinya, berangkat dari Dam Keputih menuju ke Gazebo Mulyorejo. Tiba-tiba as baling-baling putus pukul 13.45," kata Irul saat dihubungi memorandum.co.id. Tak pakai lama, Irul langsung menghubungi tim SAR. Beruntung, Tim SAR merespons dengan cepat. Sebab saat itu diketahui kondisi angin mulai kencang. Perahu warna hijau milik Irul kemudian ditarik pulang. "Alhamdulillah sekarang sudah tertangani, sedang ditarik sama perahu milik tim SAR, kita semua lega," tandasnya. (bin)
Sempat Terombang-ambing di Laut, Nelayan Kenjeran Selamat
Minggu 24-04-2022,16:10 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Kamis 28-11-2024,06:08 WIB
Pasangan dr. Aminuddin-Ina Dwi Lestari Menang di Pilkada Kota Probolinggo 2024
Rabu 27-11-2024,21:24 WIB
Paslon FAHAM Deklarasikan Kemenangan Berdasarkan Quick Count Pilkada Sumenep
Rabu 27-11-2024,19:04 WIB
Suara Cabup Probolinggo Gus Haris-Lora Fahmi Unggul di Pilkada 2024
Kamis 28-11-2024,06:00 WIB
Real Count, Paslon WALI Menang di Pilkada Kota Malang 2024
Terkini
Kamis 28-11-2024,18:15 WIB
Direktorat Perawatan Kesehatan Dan Rehabilitasi Tinjau Implementasi Prinas di Maluku
Kamis 28-11-2024,17:59 WIB
Layani Pelanggan, Penjaga Warkop Karang Asem Nyambi Judol
Kamis 28-11-2024,17:24 WIB
Polresta Banyuwangi Salurkan 17.500 Liter Air Bersih untuk Warga Terdampak Kemarau Panjang
Kamis 28-11-2024,17:20 WIB