MALANG - Kerja cepat satuan tugas (Satgas) TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-106 Kodim 0818/ Kabupaten Malang- Kota Batu bersama masyarakat membangun rumah tidak layak huni (RTLH) milik Arifin, kini sudah dapat terlihat hasilnya, Kamis (10/10). Dalam waktu sepekan bangunan rumah itu sudah berdiri 35 persen. Babinsa Sertu Agus Nuri mengatakan ini merupakan bukti kesungguhan TNI bersama rakyat, manunggal membangun desa. “Walaupun anggarannya kecil, namun mampu membangun beberapa fasilitas yang hasilnya dapat langsung dinikmati oleh masyarakat,” ujar Agus. Masih menurut Agus, bila kini satgas dalam proses pemasangan batako, dan melihat peran masyarakat merasa senang dan tidak merasakan lelah. “Baik satgas dan masyarakat tetap semangat,” lanjut Agus. Dengan pembangunan RTLH ini diharapkan bisa membuat masyarakat yang masih kurang mampu bisa terbantu. “Selain bertugas ini bagian dari ibadah,” pungkas dia. (tyo/fer)
Renovasi Rumah Arifin Mencapai 35 Persen
Jumat 11-10-2019,08:02 WIB
Reporter : Agus Supriyadi
Editor : Agus Supriyadi
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Kamis 28-11-2024,06:08 WIB
Pasangan dr. Aminuddin-Ina Dwi Lestari Menang di Pilkada Kota Probolinggo 2024
Kamis 28-11-2024,19:31 WIB
Masuk Zona Degradasi, Persebaya Tidak Remehkan Madura United
Kamis 28-11-2024,06:00 WIB
Real Count, Paslon WALI Menang di Pilkada Kota Malang 2024
Kamis 28-11-2024,09:58 WIB
Subandi-Mimik Tasyakuran Kemenangan Pilkada Sidoarjo 2024
Terkini
Kamis 28-11-2024,23:53 WIB
Dugaan Money Politic Pilkada Kota Probolinggo Bergulir, Satu Lagi ASN Dipanggil Bawaslu
Kamis 28-11-2024,23:43 WIB
342 Warga Terima Bansos PKH Plus Tahap IV untuk Lansia
Kamis 28-11-2024,23:34 WIB
Kenalkan Sejarah P3GI, Pemkot Pasuruan Gelar Pameran Arsip Foto dan Artefak
Kamis 28-11-2024,23:25 WIB
Pernyataan Sikap Tim Pemenangan Paslon BAGUS Pilkada Lamongan 2024
Kamis 28-11-2024,23:08 WIB