SURABAYA - Kejari Tanjung Perak memeriksa kembali Darmawan terkait kasus korupsi dana hibah jasmas, Rabu (21/8). Legislator Partai Gerindra yang diperiksa sebagai tersangka ini tiba di kejaksaan sekitar pukul 10.36 dengan pengawalan petugas dari Kejari Tanjung Perak dan kepolisian. Tidak banyak ucapan yang keluar dari Darmawan saat ditanya soal kondisinya dan selama ditahan di Cabang Rutan Kelas 1 Surabaya di Kejati Jatim. "Kabarnya kabur," singkat Wakil Ketua DPRD Surabaya ini saat dikonfirmasi Memorandum. Darmawan yang memakai baju motif kotak-kotak dibalut rompi merah muda itu terus menutupi tangannya yang diborgol dengan koran. Ia langsung menuju ke ruang penyidik pidana khusus dengan didampingi penasihat hukumnya. Terpisah, Kasi Pidsus Kejari Tanjung Perak Dimaz Atmadi membenarkan adanya pemeriksaan tersangka Darmawan."Benar, hari ini kami memeriksa tersangka D,"singkat Dimaz. (fer/udi)
Darmawan: Kabarnya Kabur
Rabu 21-08-2019,12:25 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Kamis 26-12-2024,17:43 WIB
Atlet Ngawi Raih Medali Emas di Kejuaraan Dunia Abu Dhabi World Pencak Silat Championship 2024
Kamis 26-12-2024,20:52 WIB
Pemkot Surabaya Kerahkan Drone Cari Balita Hanyut di Babatan Wiyung, Perluas Pencarian hingga 5 Kilometer
Kamis 26-12-2024,16:01 WIB
Ini Penjelasan Kejati Jatim Terkait Insiden Tembakan ke Udara Kajari Kabupaten Kediri
Kamis 26-12-2024,20:38 WIB
Lokomotif KA Wijaya Kusuma Terbakar, KAI Daop 8 Surabaya Mohon Maaf
Kamis 26-12-2024,16:30 WIB
Kapolresta Sidoarjo Ikuti Apel Siaga Banjir dan Cek Wilayah Terdampak
Terkini
Jumat 27-12-2024,14:21 WIB
Ini Modus Tiga Pelaku Penyelundupan Narkoba ke Lapas Tulungagung
Jumat 27-12-2024,14:04 WIB
Polsek Wonocolo Jalin Silaturahmi dengan PC LDII Kecamatan Wonocolo
Jumat 27-12-2024,13:50 WIB
UHW Perbanas Jadi PTS Pertama di Indonesia Terima Akreditasi Internasional IACBE
Jumat 27-12-2024,13:23 WIB
Bhabinkamtibmas Ajak Warga Gunungsari Jadi Polisi untuk Diri Sendiri
Jumat 27-12-2024,13:04 WIB