Gresik, Memorandum.co.id - Kapolsek Duduksampeyan jajaran Polres Gresik, AKP Bambang Angkasa bersama Forkopimcam melaksanakan monitoring vaksinasi tahap 1 yang diperuntukan bagi pelajar, Sabtu (28/8/2021). Kegiatan vaksinasi berlangsung di SMK Negeri 1 Duduksampeyan. Ratusan pelajar mengikuti program tersebut. Mereka yang telah memenuhi syarat dan lolos screening kesehatan langsung disuntik vaksin. "Saat ini Polri bersama instansi terkait lainnya terus melaksanakan giat vaksinasi bagi pelajar dan masyarakat demi mendukung program pemerintah dalam menanggulangi penyebaran covid-19,” ujar Kapolsek Duduksampeyan. Kedatangan jajaran forkopimcam Duduksampeyan itu ingin memastikan vaksinasi berjalan sebagaimana mestinya. Tidak terjadi kerumunan dan melanggar protokol kesehatan. “Kami juga menekankan kepada kepala sekolah setempat dan peserta vaksin untuk tetap menerapkan protokol kesehatan walaupun sudah divaksin,” pungkas mantan Kasubbag Humas Polres Gresik itu.(and/har)
Polisi Monitoring Vaksinasi Pelajar di Gresik
Sabtu 28-08-2021,17:16 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Jumat 08-11-2024,14:20 WIB
Persebaya Tidak Ada Agenda Ujicoba di Jeda FIFA Matchday, Munster: Tidak Butuh Tim Liga 2 atau Liga 3
Jumat 08-11-2024,08:45 WIB
Legenda Persebaya Soroti Tidak Banyak Pemain Lokal di Bajol Ijo
Jumat 08-11-2024,13:29 WIB
Kasus Perundungan di SMP Gloria 1 Diadukan ke Polrestabes Surabaya
Jumat 08-11-2024,18:29 WIB
Dugaan Kasus Kekerasan di Lingkungan SMAK Gloria 2, Manajemen Berdamai dengan Guru Tinju yang Dituduh Preman
Jumat 08-11-2024,08:16 WIB
Pendaftaran Bintara Bakomsus Dibuka, Ini Syarat dan Jadwalnya
Terkini
Sabtu 09-11-2024,04:25 WIB
Bosan Drama Korea? Coba 3 Drama China Ini Dijamin Gak Nyesel
Sabtu 09-11-2024,04:21 WIB
Pecinta Horor Wajib Tahu! Ini Dia Fakta Menarik Tentang Sweet Home
Sabtu 09-11-2024,03:39 WIB
Pamer Visual! 4 Drama Korea Cha Eun Woo yang Populer dan Wajib Ditonton
Sabtu 09-11-2024,03:34 WIB
Analisis Grafik ETH: Bounce Bisa Singkat, Hati-hati Tekanan Jual Baru
Jumat 08-11-2024,19:33 WIB