Surabaya, Memorandum.co.id - Beberapa hari terakhir, Forkompimda Jatim menggelar safari vaksinasi di sejumlah Perguruan Tinggi Negeri (PTN). Kunjungan tersebut guna meninjau proses vaksinasi berbasis komunitas kampus. Kegiatan itu juga bagian dari ikhtiar guna percepatan vaksinasi bagi masyarakat berdomisili di Jawa Timur. Kemarin, Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa, Pangdam V/Brawijaya Mayjen TNI Suharyanto, Kapolda Jatim Irjenpol Nico Afinta dan Kajati Jatim Mohamad Dofir mengecek pelaksanaan vaksinasi di Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) dan Universitas Negeri Surabaya (Unesa). "Terima kasih untuk semua perguruan tinggi di Jawa Timur sudah memberikan partnership yang luar biasa. Tadi saya ke ITS sekarang ke Unesa. Pekan lalu ke Unej kemarin ke Unisma dan UNM. Insyaallah besok lusa ke Brawijaya dan seterusnya," kata Khofifah. Kegiatan ini merupakan upaya pemerintah dalam percepatan vaksinasi di Jatim, dan di perguruan tinggi adalah program akselerasi vaksinasi, dengan membangun kegotong royongan. Dalam kegiatan vaksinasi yang diselenggarakan di Kampus ITS menargetkan 2500 orang dengan 30 tenaga kesehatan.(fdn)
Forkopimda Jatim Safari Kampus Percepat Program Vaksinasi
Rabu 04-08-2021,12:27 WIB
Reporter : Aziz Manna Memorandum
Editor : Aziz Manna Memorandum
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Selasa 13-01-2026,06:44 WIB
Konflik Lahan Rampung, Proyek Bungah Industrial Park di Gresik Utara Dilanjutkan
Selasa 13-01-2026,08:07 WIB
Daftar Pejabat Polda Jatim yang Masuk Gerbong Mutasi
Selasa 13-01-2026,15:39 WIB
Pemkab Magetan Akui Belum Dapat Juknis Pegawai SPPG Diangkat PPPK
Selasa 13-01-2026,16:45 WIB
Kemenkum Jatim Serahkan Sertifikat Hak Cipta Patung Macan Putih Balongjeruk di Kediri
Selasa 13-01-2026,09:26 WIB
Kasus Pemerasan Kadisdik Jatim, Hakim Pertanyakan Pemberi Uang Tidak Ikut Ditangkap
Terkini
Selasa 13-01-2026,23:18 WIB
Era Baru Timnas: Erick Thohir Ajak Semua Elemen Dukung John Herdman
Selasa 13-01-2026,20:48 WIB
16 Ribu Siswa SLTA Hadiri UB Education Expo di Malang
Selasa 13-01-2026,20:42 WIB
DPRD Surabaya Minta Wali Kota Tegas, Hak Warga Bale Hinggil Diutamakan dari Investor
Selasa 13-01-2026,20:00 WIB
Angin Kencang Tumbangkan Pohon di Jalan Ir Soekarno Surabaya, Timpa Ojol dan Penumpang
Selasa 13-01-2026,19:52 WIB