Surabaya, memorandum.co.id - Penyekatan masih terus dilakukan personel Polsek Kenjeran, Polres Pelabuhan Tanjung Perak, bersama instansi samping di Jalan HM Noer, akses Jembatan Suramadu. Penyekatan ini ditujukan untuk mencegah masyarakat yang hendak melaksanakan mudik Lebaran. Hal ini dilakukan sesuai larangan mudik dari pemerintah untuk mencegah munculnya cluster baru Covid-19 selalama libur lebaran. Kegiatan ini ditujukan terhadap kendaraan selain berplat nomor L dan W atau asal Surabaya, Gresik dan Sidoarjo. Untuk kendaraan selain plat W dan L yang diijinkan melanjutkan perjalanan hanya yang memenuhi syarat. Seperti kendaraan pengangkut logistik, kendaran tujuan dinas dan kendaraan medis termasuk ambulance. Kapolsek Kenjeran Kompol Buanis Yudo Haryono menuturkan kegiatan penyekatan ini akan terus dilakukan sesuai jadwal Operasi Ketupat Semeru. “Sesuai jadwal, operasi akan terus kami laksanakan sampai tanggal 17 Mei 2021," pungkasnya. (alf)
Polsek Kenjeran Sekat Akses Suramadu
Senin 17-05-2021,12:17 WIB
Reporter : Syaifuddin
Editor : Syaifuddin
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Kamis 28-11-2024,19:31 WIB
Masuk Zona Degradasi, Persebaya Tidak Remehkan Madura United
Kamis 28-11-2024,09:58 WIB
Subandi-Mimik Tasyakuran Kemenangan Pilkada Sidoarjo 2024
Kamis 28-11-2024,13:23 WIB
Seruduk Ekor Truk di Tol Gresik, Ibu, Anak dan Baby Sitter Tewas
Kamis 28-11-2024,15:05 WIB
Quick Count Pilkada Probolinggo Raya, Gus Haris Bupati, dr. Aminuddin Walikota
Kamis 28-11-2024,19:23 WIB
BREAKING NEWS: Emperor Spa Surabaya Dilalap Api
Terkini
Jumat 29-11-2024,09:56 WIB
Usai Pemungutan Suara Pilkada 2024, Ini Pesan Kapolres Probolinggo
Jumat 29-11-2024,08:55 WIB
Warga Lamongan Sambut Positif Penerapan QR Code untuk Pertalite
Jumat 29-11-2024,08:33 WIB
Bahas Kenaikan PPN 12 Persen, Banggar DPR-RI Dengar Pendapat dengan Pemprov Jatim
Jumat 29-11-2024,08:07 WIB
Wakil Ketua DPRD Lumajang Apresiasi Kinerja KPUD Sukses Gelar Pilkada Serentak 2024
Jumat 29-11-2024,07:04 WIB